PENDIDIKAN KESEHATAN BERBASIS AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KELUARGA TENTANG PENCEGAHAN LUKA TEKAN

GEMA AKBAR PURNAMA JUANDI (2022) PENDIDIKAN KESEHATAN BERBASIS AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KELUARGA TENTANG PENCEGAHAN LUKA TEKAN. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (499kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (201kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (67kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (95kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (148kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (160kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (173kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (223kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

PENDAHULUAN: PASIEN TIRAH BARING MEMILIKI RISIKO TINGGI TERHADAP KERUSAKAN INTEGRITAS KULIT YANG DISEBABKAN OLEH TEKANAN DAN IMOBILISASI (BED REST), DAN AKAN BERDAMPAK PADA TIMBULNYA LUKA DEKUBITUS ATAU LUKA TEKAN. LUKA TEKAN INI SERING TERJADI PADA PASIEN STROKE, BERDASARKAN DATA DINAS KESEHATAN PROVINSI YOGYAKARTA PADA OKTOBER 2021 TERDAPAT 3,341 ORANG PENDERITA STROKE. TERJADINYA LUKA TEKAN BANYAK DIPENGARUHI OLEH TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN PASIEN DAN KELUARGA.

TUJUAN: PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MELIHAT PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN BERBASIS AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PENCEGAHAN LUKA TEKAN.

METODE: PENELITIAN INI MENGGUNAKAN DESAIN PENELITIAN QUASY EXPERIMENT DENGAN RANCANGAN PRE TEST DAN POST TEST. POPULASI DALAM PENELITIAN INI ADALAH KELUARGA YANG MEMILIKI PASIEN DENGAN RISIKO TINGGI TERJADINYA LUKA TEKAN DI RUMAH SAKIT PKU GAMPING. PROSES PENGAMBILAN SAMPEL DILAKUKAN DENGAN TEKNIK SAMPLING KUOTA, SAMPEL YANG DIGUNAKAN PADA PENELITIAN INI ADALAH 30 ORANG KARENA MENGGUNAKAN KELOMPOK KONTROL DAN EKSPERIMEN. RESPONDEN TERSEBUT AKAN DIKELOMPOKAN MENJADI DUA YAITU 15 ORANG UNTUK KELOMPOK KONTROL DAN 15 ORANG UNTUK KELOMPOK INTERVENSI. INSTRUMEN YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN ADALAH KUESIONER SERTA MEDIA EDUKASI BERUPA MEDIA AUDIO VISUAL. DATA DIKUMPULKAN MENGGUNAKAN KUESIONER DAN DIANALISIS MENGGUNAKAN UJI WILCOXON TEST DAN MANN WHITNEY TEST. HASIL DINYATAKAN SIGNIFIKAN APABILA NILAI P < 0>

HASIL: HASIL PENELITIAN MENUNJUKAN BAHWA PENGETAHUAN KELUARGA PADA KELOMPOK INTERVENSI SETELAH DIBERIKAN PENDIDIKAN KESEHATAN MENGALAMI PERUBAHAN YANG SIGNIFIKAN DENGAN P VALUE = 0,001 (PP VALUE = 0,314 (P>0,05). PENDIDIKAN KESEHATAN BERBASIS AUDIO VISUAL MEMBERIKAN PENGARUH TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PENCEGAHAN LUKA TEKAN, YANG DAPAT DI LIHAT PADA P VALUE 0,000 (P

KESIMPULAN: PENDIDIKAN KESEHATAN BERBASIS AUDIO VISUAL MEMBERIKAN PENGARUH TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PENCEGAHAN LUKA TEKAN.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: KATA KUNCI : PENGETAHUAN, MEDIA AUDIO VISUAL, LUKA TEKAN
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 08 Sep 2022 07:15
Last Modified: 08 Sep 2022 07:15
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/33464

Actions (login required)

View Item
View Item