PENAMBAHAN KULIT PISANG AMBON PADA MEDIA SUBSTITUSI KULTUR IN VITRO UNTUK MENINGKATKAN HASIL MULTIPLIKASI TANAMAN KRISAN (Chrysanthemum morifolium) VARIETAS NAWESWARI AGRIHORTI

Supriyatin Kartika Sari (2021) PENAMBAHAN KULIT PISANG AMBON PADA MEDIA SUBSTITUSI KULTUR IN VITRO UNTUK MENINGKATKAN HASIL MULTIPLIKASI TANAMAN KRISAN (Chrysanthemum morifolium) VARIETAS NAWESWARI AGRIHORTI. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (396kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (333kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (33kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (41kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (138kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (150kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (30kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (104kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (375kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (295kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kulit pisang Ambon memiliki kandungan nutrisi yang baik dan dapat dijadikan sebagai subtitusi media tanam pada kultur in vitro krisan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kombinasi pupuk daun dan konsentrasi kulit pisang yang paling tepat pada multiplikasi eksplan krisan secara in vitro. Penelitian dilakukan dengan metode eksperimen, disusun dalam rancangan acak lengkap (RAL) faktor tunggal terdiri dari 8 perlakuan dengan 3 ulangan, yaitu MS + BAP + NAA, kombinasi pupuk daun + air kelapa tanpa penambahan kulit pisang dan dengan penambahan kulit pisang dalam, luar, serta dalam dan luar masing-masing 50 g/L dan 100 g/L. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa penambahan kulit pisang ambon khususnya bagian dalam dan luar (gabungan) dengan konsentrasi 50g/L dan air kelapa pada medium pupuk daun memberikan pengaruh yang baik pada pertumbuhan tanaman krisan secara kultur in vitro sehingga dapat dijadikan medium alternatif sebagai pengganti media MS.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 25 Sep 2021 03:26
Last Modified: 25 Sep 2021 03:26
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/3414

Actions (login required)

View Item
View Item