PERBANDINGAN PEMIKIRAN MUHAMMAD BAQIR ASH-SHADR DAN MONZER KAHF TENTANG PRODUKSI DALAM EKONOMI ISLAM

ALI AHMAD (2022) PERBANDINGAN PEMIKIRAN MUHAMMAD BAQIR ASH-SHADR DAN MONZER KAHF TENTANG PRODUKSI DALAM EKONOMI ISLAM. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (68kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (160kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (88kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (350kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (110kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (859kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemikiran produksi menurut ekonomi Islam dan ekonomi konvensional serta untuk mengetahui perbedaan produksi menurut Muhammad Baqir Ash-Shadr dan Monzer Kahf. Penelitian ini mengunakan jenis penelitian kepustakaan (library research) dan metode komparasi. Sumber data yang digunakan adalah data primer yang didapatkan dari kajian kepustakaan dan literatur-literatur yang dikarang oleh Muhammad Baqir Ash-shadr dan Monzer Kahf. Data sekunder didapatkan berdasarkan kajian pustaka berupa jurnal dan buku yang terkait dengan pemikiran kedua tokoh. Untuk analisis data digunakan metode deskriptif analisis dengan memaparkan masalah-masalah disertai argumen-argumen, lalu menguraikan susunan pembahasan untuk mencapai suatu kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah bahwa Muhammad Baqir Ash-shadr dan Monzer Kahf sama-sama mengunakan AlQuran dan Sunnah Rasul sebagai asas atau pondasi pemikiran ekonomi Islam dan memasukan tanah sebagai salah satu faktor produksi. Perbedaan pemikiran Muhammad Baqir Ash-shadr lebih berfokus pada pemanfaatan sumber daya alam dan pemenuhan kebutuhan primer setiap individu, sedangkan Monzer Kahf menekankan pada peningkatkan kesejahteraan manusia dalam segala keadaaan demi tercapainya kebahagiaan di dunia dan akhirat. Prinsip produksi Muhammad Baqir Ash-shadr mengunakan prinsip keadilan dan kebaikan, sedangkan Monzer Kahf menggunakan prinsip etik, aspek sosial dan moral manusia.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: MONZER KAHF, MUHAMMAD BAQIR ASH-SADR, ISLAMIC PRODUCTION AND ECONOMICS
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 09 Sep 2022 02:24
Last Modified: 09 Sep 2022 02:24
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/34188

Actions (login required)

View Item
View Item