RESPON PETANI PADI TERHADAP PROGRAM KARTU TANI DI DESA HARGOMULYO, KECAMATAN KOKAP, KULON PROGO

AQSHAL ERVIANTOYO (2022) RESPON PETANI PADI TERHADAP PROGRAM KARTU TANI DI DESA HARGOMULYO, KECAMATAN KOKAP, KULON PROGO. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (214kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (83kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (69kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (105kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (286kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (313kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (141kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (678kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (33kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (155kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (315kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (658kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pertanian merupakan bagian penting dalam kehidupan manusia dan pada dasarnya bagian pertanian memiliki ambil penting dalam pembangunan di indonesia. Ada 5 subsektor pertanian yang ada di Indonesia yaitu tanaman pangan, perkebunan, kehutanan, peternakan dan perikanan. Dari 5 subsektor tersebut tanaman pangan memiliki peranan penting. Tanaman padi merupakan tanaman pangan yang paling banyak dikunsumsi oleh masyarakat Indonesia dan setengah populasi dunia mengonsumsi tanaman padi. Faktor penting dalam pertumbuhan tanaman dan faktor penentu dalam meningkatkan hasil tanaman adalah pupuk, keterserdian juga menjadi faktor penting dalam meningkatkan hasil tanam. Pemerintah melalui program kartu tani memberikan subsidi berupa pupuk untuk menghemat biaya usaha tani dan ada 4 fungsi lainnya yang terdapat di kartu tani berupa kemudahan menjual hasil panen, kemudahan mendapatkan bansos, kemudahan menabung di bank dan kemudahan akses pembiayaan (KUR). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon petani padi terhadap program kartu tani dan mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi respon. Metode dasar penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian dari 74 responden menunjukkan respon kognitif (pengetahuan) mendapatkan nilai rata-rata 2,44 termasuk dalam kategori ‘Kurang Baik’, respon afektif (sika) mendapatkan nilai rata-rata 2,62 yang termasuk dalam kategori ‘Cukup Baik’ dan respon konatif (penerapan) mendapatkan nilai rata-rata 2,61 yang termasuk dalam kategori ‘Cukup Baik’. Faktor-faktor yang mempengaruhi respon yang secara signifikan yaitu pengalaman menggunakan kartu tani, persepsi kemudahan mendapatkan pupuk subsidi, persepsi kemudahan menjual hasil panen, persepsi mendapatkan bansos, persepsi akses pembiayaan (KUR), keaktifan petani dalam kelompok tani, keaktifan petani dalam media sosial dan keaktifan petani dalam kegiatan masyarakat kampung

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: FARMER RESPONSE, FARMER CARD
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 31 Aug 2022 09:42
Last Modified: 31 Aug 2022 09:42
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/34554

Actions (login required)

View Item
View Item