PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DARING TERHADAP HASIL DAN PROSES BELAJAR PESERTA DIDIK DI SMP MUHAMMADIYAH 6 YOGYAKARTA TAHUN 2021/2022

RIZQYA AZZAHRA KHAIRUNISA (2022) PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DARING TERHADAP HASIL DAN PROSES BELAJAR PESERTA DIDIK DI SMP MUHAMMADIYAH 6 YOGYAKARTA TAHUN 2021/2022. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (313kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (191kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (97kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (170kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (61kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (169kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (369kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

SISTEM PENDIDIKAN DI INDONESIA SEDANG MENGALAMI TANTANGAN BARU YANG DISEBABKAN OLEH ADANYA WABAH VIRUS COVID-19 YANG MENYEBABKAN SELURUH SISTEM PEMBELAJARAN DI LEMBAGA PENDIDIKAN DI ALIHKAN KEPADA PEMBELAJARAN DARING. HAL INI DAPAT MENYEBABKAN TERJADINYA BEBERAPA PERUBAHAN TERHADAP PROSES PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK YANG PADA AKHIRNYA DAPAT MEMPENGARUHI TERHADAP HASIL BELAJAR. PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MENGETAHUI PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DARING TERHADAP HASIL DAN PROSES BELAJAR PESERTA DIDIK DI SMP MUHAMMADIYAH 6 YOGYAKARTA. PENELITIAN INI MENGGUNAKAN METODE PENELITIAN KUANTITATIF. SUBJEK PENELITIAN INI YAITU SISWA SMP MUHAMMADIYAH 6 YOGYAKARTA DENGAN JUMLAH POPULASI SEBANYAK 350 SISWA DAN SEMPEL SEBANYAK 187 SISWA. TEKNIK PENGUMPULAN DATA MENGGUNAKAN TEKNIK ANGKET DAN DOKUMENTASI. HASIL PENELITIAN INI MENUNJUKAN BAHWA MEDIA PEMBELAJARAN DARING DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK SALING BERPENGARUH. PENGUNAAN PEMBELAJARAN DARING BERPENGARUH POSITIF TERHADAP HASIL DAN PROSES BELAJAR PESERTA DIDIK ARTINYA BISA DISIMPULKAN SEMAKIN BAIK MEDIA PEMBELAJARAN DARING YANG DITERAPKAN MAKA AKAN SEMAKIN BAIK PULA HASIL DAN PROSES BELAJAR PERSERTA DIDIKNYA. BEGITU JUGA SEBALIKNYA APABILA MEDIA PEMBELAJARAN DARING YANG DIGUNAKAN TIDAK TEPAT MAKA AKAN BERPENGARUH BURUK JUGA TERHADAP HASIL DAN PROSES BELAJAR PESERTA DIDIK DI SMP MUHAMMADIYAH 6 YOGYAKARTA.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: MEDIA PEMBELAJARAN DARING, HASIL BELAJAR, SISWA SMP
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 31 Aug 2022 09:36
Last Modified: 31 Aug 2022 09:36
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/34579

Actions (login required)

View Item
View Item