MOTIVASI PETANI DALAM USAHA TERNAK SAPI POTONG DI DESA HARJOBINANGUN KECAMATAN PAKEM KABUPATEN SLEMAN

MUHAMMAD FADHLI (2022) MOTIVASI PETANI DALAM USAHA TERNAK SAPI POTONG DI DESA HARJOBINANGUN KECAMATAN PAKEM KABUPATEN SLEMAN. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (421kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (186kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (66kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (21kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (205kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (193kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (80kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (62kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (426kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini� ��bertujuan untuk mengetahui mengetahui motivasi petani dalam melaksanakan usaha ternak sapi potong dan mengetahui faktor � faktor yang berhubungan dengan motivasi petani dalam usaha ternak sapi potong di Desa Harjobinangun Kecamatan Pakem Kabupaten Sleman. Motivasi merupakan suatu dorongan atau alasan seseorang untuk melakukan sesuatu. Metode yang digunakan ialah deskriptif dengan wawancara menggunakan kuisioner. Penentuaan lokasi menggunakan metode purposive di Desa Harjobinangun, Kecamatan Pakem, Kabupaten Sleman. Penentuan sampel menggunakan proposional random sampling dan pengambilan responden sebanyak 50 petani yang aktif dalam kelompok ternak. Komponen faktor yang diteliti ialah usia, pendidikan, pengalaman usaha ternka, tanggungan keluarga, jumlah hewan ternak, ketersediaan modal, kelompok ternak, lingkungan, peluang pasar, dan peran pemerintah. Kemudian data dianalisis menggunakan koefisien korelasi Rank Spearman. �Bedasarkan hasil uji korelasi Rank Spearman Pendidikan, pengalaman usaha ternak, tanggungan keluarga, dan jumlah hewan ternak memiliki hubungan yang signifikan terhadap motivasi petani dalam usaha ternak sapi potong.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: motivation, farmer, beef cattle business, related factors
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 01 Nov 2023 09:15
Last Modified: 01 Nov 2023 09:15
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/36257

Actions (login required)

View Item
View Item