ANALISIS PERSIAPAN PROGRAM SIBAKUL JOGJA SEBAGAI UPAYA PENGUATAN EKONOMI PASCA PANDEMI COVID-19 BAGI PELAKU UMKM DI DIY

ELMA FADHILAH NURMAGHFIROH (2023) ANALISIS PERSIAPAN PROGRAM SIBAKUL JOGJA SEBAGAI UPAYA PENGUATAN EKONOMI PASCA PANDEMI COVID-19 BAGI PELAKU UMKM DI DIY. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (484kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (438kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (189kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (679kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (865kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (15kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (239kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (780kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (877kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan persiapan program SiBakul Jogja yang menjadi salah satu program binaan dari Dinas Koperasi dan UKM DIY dalam rangka membangkitkan kembali perekonomian para pelaku UMKM di DIY pada masa pasca pandemi Covid-19. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus, yaitu studi kasus SiBakul Jogja. Pada teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan teknik wawancara dan dokumentasi. Pengumpulan data melalui teknik wawancara pada Staff Bidang Kewirausahaan bagian Koordinator Konsultan PLUT DIY dan enam pelaku UMKM yang tergabung dalam aplikasi SiBakul Jogja dengan kategori yang berbeda, ditujukan untuk mendapatkan data primer atau data pokok sebagai kata kunci dalam penelitian ini. Sedangkan teknik dokumenatsi digunakan untuk mendapatkan data sekunder yang didapat dari penelitian terdahulu, berita online, jurnal serta kanal resmi pemerintah dan data tambahan lainnya yang bertujuan untuk memperkuat data primer.  Hasil dari penelitian ini menjelaskan bahwa dalam dimensi sinoptik, pelaku UMKM memiliki permasalahan terhadap pemasaran produk agar diganti menjadi pemasaran offline serta menginginkan fasilitas atau wadah untuk melakukan pemasaran offline pada pasca pandemi Covid-19 saat ini.  Dalam dimensi inkremental, yaitu masih belum memiliki pembaruan program dari SiBakul Jogja yang bersifat permanen untuk pemberdayaan pelaku UKM di masa pasca pandemi Covid-19. Kemudian dalam dimensi inkremental, menunjukkan masih terdapat beberapa kendala dalam kualitas serta kuantitas sumber daya manusia baik itu dari pihak Dinas Koperasi dan UKM DIY, pelaku UKM DIY serta mitra ekspedisi. Pada dimensi advokasi dapat dikatakan cukup berhasil karena telah terdapat enam aspek pembinaan serta pengkategorian UKM naik kelas, sehingga dapat memantau perkembangan UKM di DIY.  Dalam dimensi radial, telah dijelaskan bahwa belum siap untuk launching program SiBakul Jogja pasca pandemi Covid-19 karena beberapa kendala terutama pada anggaran, namun untuk kerjasama dengan pihak ketiga SiBakul Jogja cukup baik. Oleh karena itu persiapan program SiBakul Jogja pada masa pasca pandemi Covid-19 yang dibina langsung oleh Dinas Koperasi dan UKM DIY untuk pelaku UMKM di DIY belum siap sepenuhnya untuk memenuhi teori persiapan program sebagaimana dikembangkan oleh Hudson.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Program Preparation, SiBakul Jogja, MSMEs
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Pemerintahan S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 01 Nov 2023 08:58
Last Modified: 01 Nov 2023 08:58
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/36397

Actions (login required)

View Item
View Item