KELAYAKAN USAHATANI JAGUNG DI DESA SITIMULYO, KECAMATAN PIYUNGAN, KABUPATEN BANTUL

FAJAR ILHAM BUDIMAN (2023) KELAYAKAN USAHATANI JAGUNG DI DESA SITIMULYO, KECAMATAN PIYUNGAN, KABUPATEN BANTUL. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (983kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (86kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (144kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (260kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (230kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (65kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (746kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui biaya, penerimaan, pendapatan dan keuntungan petani, serta kelayakan usahatani jagung di Desa Sitimulyo, Kecamatan Piyungan, Kabupaten Bantul. Sampel pada penelitian ini adalah petani jagung di Desa Sitimulyo sebanyak 40 orang dari 393 orang yang diambil secara propotional random sampling. Analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif analisis untuk menjelaskan data kuantitatif seperti biaya produksi, penerimaan, pendapatan, keuntungan, dan kelayakan usahatani. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Usahatani jagung di Desa Sitimulyo per 2.552 m2 per musim tanam selama tiga bulan membutuhkan biaya produksi sebesar Rp 4.590.786, penerimaan usahatani sebesar Rp 5.170.050, pendapatan usahatani sebesar Rp 2.954.893, dan keuntungan usahatani sebesar Rp 597.264. 2) Analisis kelayakan usahatani jagung di Desa Sitimulyo menunjukkan bahwa R/C rasio sebesar 1,13, produktivitas modal sebesar 28,59%, produktivitas tenaga kerja sebesar Rp 139.980, dan produktivitas lahan Rp 445,92 per m2 sehingga usahatani tersebut dinyatakan layak untuk dilakukan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Farm feasibility, income, profit, corn
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 04 Oct 2023 06:46
Last Modified: 04 Oct 2023 06:46
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/38312

Actions (login required)

View Item
View Item