ANALISIS IN VITRO AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN ANTI-AGING EKSTRAK ETANOL BUAH PARIJOTO (MEDINLLLA SPECIOSA REINW.EX BL) TERHADAP ENZIM KOLAGENASE

SALWA DWI AGUSTIN. S (2023) ANALISIS IN VITRO AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAN ANTI-AGING EKSTRAK ETANOL BUAH PARIJOTO (MEDINLLLA SPECIOSA REINW.EX BL) TERHADAP ENZIM KOLAGENASE. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf
Restricted to Registered users only

Download (455kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (281kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (62kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (320kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (211kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (549kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (59kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (227kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (729kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Kulit adalah bagian yang paling terlihat pada tubuh manusia dan berperan penting sebagai penghalang yang melindungi internal organ dari gangguan fisik, kimia, dan biologis. Sama seperti organ lainnya, kulit manusia dapat mengalami perubahan fisiologis seiring dengan bertambahnya usia, sehingga mengakibatkan terjadinya penuaan pada kulit. Penuaan pada kulit (skin aging) adalah suatu proses biologis kompleks yang melibatkan faktor endogen atau intrinsik serta faktor eksogen atau ekstrinsik. Penelitian sebelumnya diketahui bahwa parijoto memiliki aktivitas antioksidan dan anti-aging terhadap enzim elastase. Buah parijoto memiliki kandungan polifenol yang memiliki efek bioaktif sebagai anti penuaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas biologis buah parijoto secara in vitro sebagai antioksidan dan anti-aging terhadap enzim kolagenase.Proses ekstraksi dilakukan dengan metode maserasi menggunakan pelarut etanol 70%. Kemudian dilakukan identifikasi metabolit sekunder pada ekstrak buah parijoto menggunakan uji skrining fitokimia. Selanjutnya dilakukan pengujian aktivitas antioksidan menggunakan metode ABTS, dengan kuersetin sebagai pembanding. Serta dilakukan pengujian anti-aging terhadap enzim kolagenase.Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak etanol yang diperoleh sebanyak 29,3 gram dengan rendemen sebesar 5,33%. Berdasarkan skrining fitokimia, ekstrak etanol buah parijoto mengandung metabolit sekunder seperti saponin, tanin, dan flavonoid. Ekstrak etanol buah parijoto memiliki aktivitas antioksidan yang kuat menggunakan metode ABTS dengan nilai IC50 sebesar 73,90 µg/mL. Ekstrak etanol buah parijoto dapat menghambat enzim kolagenase sebesar 84,7%, 77,5%, dan 77,2%. Berdasarkan penelitian, dapat disimpulkan bahwa buah parijoto memiliki aktivitas sebagai antioksidan dan dapat memberikan efek anti-aging terhadap penghambatan enzim kolagenase.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Parijoto fruit, Medinilla speciosa, Reinw.ex Bl, antioxidant, ABTS method, anti-aging, collagenase enzyme
Divisions: Fakultas Kedokteran > Farmasi S1
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 04 Sep 2023 07:13
Last Modified: 04 Sep 2023 07:13
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/39574

Actions (login required)

View Item
View Item