KERJA SAMA EKONOMI NEGARA IRAK DAN ARAB SAUDI DI MASA PANDEMI COVID-19

KHAIRUN NISA RESTUNINGTYAS (2023) KERJA SAMA EKONOMI NEGARA IRAK DAN ARAB SAUDI DI MASA PANDEMI COVID-19. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (229kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (193kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (129kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (152kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (215kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (175kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (92kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (144kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (330kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (572kB)

Abstract

Irak dan Arab Saudi merupakan negara pengekspor minyak terbesar dunia terletak di Timur Tengah. Pandemi Covid-19 muncul pada akhir tahun 2019 dan mulai menyebar ke seluruh dunia dan menyebabkan berbagai dampak negatif. Maka dari itu upaya yang dilakukan oleh Irak dan Arab Saudi mempertahankan hubungan kerja sama perdagangan dan investasi, Karena baru saja dimulai kembali hubungannya, tetapi harus dihadapkan dengan pandemi Covid-19. Metode penelitian yang dipakai adalah metode kualitatif, yang mana penelitian ini memiliki tujuan untuk memahami fenomena mengenai apa yang dialami subyek penelitian secara menyeluruh dengan cara deskripsi dalam bentuk kata-kata serta bahasa, menggunakan teknik perolehan dan pengumpulan data sekunder, data sekunder ini berupa penelitian kepustakaan sebagai teknik pengumpulan data berupa dokumen, jurnal ilmiah, buku, majalah, kajian, tesis dan artikel. Kedua negara bisa membentuk dana modal bersama dan membuka lahan investasi bersama, guna peningkatan investasi yang lebih banyak. Menjaga kerja sama energi sudah ada untuk menjaga stabilitas di pasar minyak global. Misalnya dengan the Organization of the Petroleum Exporting Countries (OPEC), dimana OPEC ini menjadi patokan dalam permasalahan minyak dunia dan juga dijadikan sebagai alat negosiasi antar satu sama lain. Arab Saudi maupun Irak sama-sama mengalami keterpurukan ekonomi setelah adanya dampak dari Covid-19. Tidak hanya kondisi negara masing-masing yang melemah, kerja sama antara Arab Saudi dan Irak juga menjadi lemah. Namun keduanya tetap berusaha untuk mempererat hubungan kerja sama khususnya dalam sektor perekonomian

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Covid-19, Saudi Arabia, Iraq, Trade and Investment
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Hubungan Internasional S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 29 Sep 2023 03:55
Last Modified: 29 Sep 2023 03:55
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/39933

Actions (login required)

View Item
View Item