INNER CHILD PADA REMAJA PANTI ASUHAN: PERANAN POLA ASUH DAN KEMATANGAN BERAGAMA

AULIA MUHAMMAD MUTTAQIN (2023) INNER CHILD PADA REMAJA PANTI ASUHAN: PERANAN POLA ASUH DAN KEMATANGAN BERAGAMA. S2 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (701kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (661kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (67kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (701kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (380kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (380kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (82kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (380kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (380kB)

Abstract

Remaja yang bermukim di panti asuhan dan memiliki inner child harus diperhatikan karena apabila diabaikan akan menjadikan ramaja merasa kesulitan dalam menggapai stabilitas kehidupan dimasa mendatang. Penelitian ini bertujuan menguji peranan pola asuh dan kematangan beragama terhadap inner child. Jumlah subjek pada penelitian ini sebanyak 50 remaja yang ditentukan dengan teknik purposive sampling yang berasal dari 5 panti asuhan di Yogyakarta. Terdapat tiga skala yang disusun sendiri oleh peneliti dan digunakan dalam pengambilan data dalam penelitian ini, inner child (a = 0,774), pola asuh (a = 0.930), dan kematangan beragama (a = 0,938). hasil dari analisis data melalui uji regresi ganda menunjukkan bahwa pola asuh dan kematangan beragama secara simultan berpengaruh negatif terhadap inner child, serta kedua variabel secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap inner child. Kesimpulan dari penelitian ini pola asuh yang didapatkan remaja panti asuhan dan tingkat kematangan beragama mereka yang tinggi mampu menurunkan tingkat inner child dalam diri mereka, dan kematangan beragama memiliki pengaruh yang lebih besar dibandingkan dengan pola asuh dalam menurunkan tingkat inner child.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Inner child, parenting, religious maturity
Divisions: Fakultas Pasca Sarjana > Ilmu Agama Islam S2
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 08 Nov 2023 06:56
Last Modified: 08 Nov 2023 06:56
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/40350

Actions (login required)

View Item
View Item