PENGARUH PERTUMBUHAN PREMI, BEBAN KLAIM, BIAYA OPERASIONAL, HASIL INVESTASI DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERTUMBUHAN ASET ASURANSI JIWA SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2012-2018

Putri Susanti Prameswari (2020) PENGARUH PERTUMBUHAN PREMI, BEBAN KLAIM, BIAYA OPERASIONAL, HASIL INVESTASI DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERTUMBUHAN ASET ASURANSI JIWA SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2012-2018. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (596kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (276kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (474kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (604kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (481kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (290kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (432kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (672kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (332kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui analisis pengaruh variabel independen pertumbuhan premi, beban klaim, rasio profitabilitas, hasil investasi, beban operasional terhadap variabel dependen pertumbuhan aset pada perusahaan asuransi jiwa syariah di Indonesia. Sampel yang digunakan pada penelitian sebanyak 11 perusahaan asuransi jiwa syariah di Indonesia yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan. Penelitian diambil dengan menggunakan laporan keuangan tahunan yang telah di publikasikan dari periode 2012-2018. Menggunakan metode kuantitatif, dengan menggunakan teknik sampling pada penelitian ini adalah purposive sampling. Metode analisis menggunakan regresi data panel, dengan menggunakan alat bantu Eviews 9.0. Dari hasiluji t atau uji parsial menunjukkan variabel pertumbuhan premi, rasio profitabilitas, beban operasional, hasil investasi tidak mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap pertumbuhan aset. Sedangkan beban klaim dan beban operasional mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap pertumbuhan aset.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 13 Oct 2021 04:09
Last Modified: 26 Oct 2021 07:02
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/404

Actions (login required)

View Item
View Item