FARHAN IBNU AL HANIF (2023) PENGARUH KEBERADAAN KAMPUS TERHADAP HARGA SEWA INDEKOS: STUDI KASUS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (251kB)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (384kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only
Download (108kB)
Bab I.pdf
Download (141kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (131kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (188kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (416kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (130kB)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only
Download (47kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Download (196kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (216kB)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (175kB)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Kehadiran kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) telah mendorong geliat pertumbuhan ekonomi di sekitarnya, salah satunya pada sektor properti berupa banyaknya penyewaan indekos. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh keberadaan kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta terhadap harga sewa indekos. Penelitian ini diharapkan dapat memberi kontribusi terhadap literatur di bidang ekonomi spasial dengan menggunakan data sekunder yang bersumber dari situs penyewaan indekos online, yakni Mamikos. Sebanyak 200 data yang diperoleh melalui situs Mamikos meliputi harga sewa indekos, jarak indekos dengan UMY, luas kamar, jumlah fasilitas, dan kos putra/putri. Pengolahan data menggunakan analisis regresi berganda dengan metode Ordinary Least Square (OLS). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa jarak indekos dengan kampus UMY berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga sewa indekos. Artinya, semakin dekat indekos dengan UMY, semakin mahal harga sewanya. Sementara itu, luas kamar dan fasilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga sewa indekos. Terakhir, tidak terdapat perbedaan harga sewa antara indekos putra dan putri.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | campus, rental price, boarding house, distance, Yogyakarta |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi S1 |
Depositing User: | Aidilla Qurotianti |
Date Deposited: | 01 Nov 2023 07:15 |
Last Modified: | 01 Nov 2023 07:15 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/40679 |