KOMPOSISI KANDUNGAN HARA KOMPOS DAN LINDI BERBAHAN DASAR KOTORAN ULAT SUTRA SAMIA CYNTHIA RICINI (LEPIDOPTERA: SATURNIIDAE) DENGAN CAMPURAN ABU TULANG AYAM

MUHAMMAD LUTHFI MUDHOFFAR (2023) KOMPOSISI KANDUNGAN HARA KOMPOS DAN LINDI BERBAHAN DASAR KOTORAN ULAT SUTRA SAMIA CYNTHIA RICINI (LEPIDOPTERA: SATURNIIDAE) DENGAN CAMPURAN ABU TULANG AYAM. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (461kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (73kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (16kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (387kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (750kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (334kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (46kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Potensi Samia cynthia ricini dalam berbagai bidang industri sangat besar. Namun, limbah yang dihasilkan dari budidaya ulat ini seperti kotoran belum dikelola dengan baik. Oleh karena itu, perlu dilakukan upaya dalam pengelolaan limbah tersebut. Kotoran S. c. ricini dapat dimanfaatkan sebagai kompos dan pupuk cair. Penelitian bertujuan untuk mempelajari pengaruh pemberian abu tulang ayam pada berat yang berbeda terhadap kandungan unsur hara kompos dan lindi kompos kotoran S. c. ricini. Penelitian dilakukan dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap dua faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan abu tulang ayam memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kandungan NPK, C Organik, C/N, dan pH  kompos kotoran S. c. ricini. Sedangkan penambahan abu tulang ayam tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kandungan NPK dan C Organik lindi kompos S. c. ricini.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: S. c. ricini Silkworm Manure, Nano Chicken Bone Ash, Compost, Leaching
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi S1
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 05 Oct 2023 06:51
Last Modified: 05 Oct 2023 06:51
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/41615

Actions (login required)

View Item
View Item