KEGAGALAN KOMITMEN INDIA DALAM PENCAPAIAN SDGS TUJUAN 5 UNTUK MENJAMIN KEAMANAN PEREMPUAN (2018-2021)

RISHKY NANDA AULYA (2023) KEGAGALAN KOMITMEN INDIA DALAM PENCAPAIAN SDGS TUJUAN 5 UNTUK MENJAMIN KEAMANAN PEREMPUAN (2018-2021). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (383kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (461kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (441kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (708kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang melatarbelakangi kegagalan Pemerintah India dalam mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan 5, yaitu kesetaraan gender. India menjadi salah satu negara yang tidak aman bagi perempuan, dengan banyaknya bentuk kasus kekerasan yang dialami perempuan di India. Salah satu target dari Tujuan 5 SDGs ini mengenai segala bentuk diskriminasi termasuk kekerasan terhadap perempuan dan anak perempuan yang harus dihapuskan. Adapun metode penelitian yang digunakan yaitu kualitatif deskriptif dengan menggunakan studi kepustakaan yang melibatkan pengumpulan data sebanyak-banyaknya dari literatur-literatur terkait. Sedangkan dalam menunjang penelitian ini, menggunakan teori feminism radikal dan konsep Sustainable Development Goals. Teori feminism radikal menjadi dasar dalam menjelaskan mengapa kekerasan terhadap perempuan di India terjadi dengan menghubungkan konsep SDG 5 mengenai kesetaraan gender. Adapun hasilnya adalah adanya factor structural diantaranya sistem kasta dan seksisme (pembunuhan janin perempuan & dowry), kemudian faktor kultural yaitu tradisi sati dan honour killing karena selagi hal tersebut tidak diatasi dengan serius maka kasus kekerasan pada Perempuan di India terus terjadi. Kurangnya partisipasi perempuan dalam pembuaatan kebijakan. Maka dari itu membuat SDG 5 di India sulit tercapai karena jumlah kasus kekerasan dan kejahatan terhadap perempuan masih tinggi dibanyak wilayah.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: SDG 5 India, Violence against women, Radical feminism, Patriarchy
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Hubungan Internasional S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 17 Nov 2023 03:28
Last Modified: 17 Nov 2023 03:28
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/42447

Actions (login required)

View Item
View Item