ANDI SITTI NURUL FATIHAH I (2024) DETERMINASI PERTUMBUHAN EKONOMI DI JAWA TENGAH PERIODE 1992 - 2022. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (381kB)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (780kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only
Download (87kB)
Bab I.pdf
Download (161kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (265kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (105kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (216kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (340kB)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only
Download (65kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Download (133kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (528kB)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (306kB)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Pertumbuhan ekonomi adalah suatu proses perubahan yang berkelanjutan dalam kondisi perekonomian suatu negara selama periode tertentu, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah selalu berupaya keras agar pertumbuhan ekonomi di wilayahnya dapat tumbuh secara optimal dan menunjukkan kemajuan yang baik setiap tahunnya. Pertumbuhan ekonomi suatu wilayah dapat dilihat dari peningkatan nilai Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) di wilayah tersebut. Oleh karena itu, untuk mewujudkan pertumbuhan ekonomi yang baik, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melakukan berbagai Upaya dan mengimplenentasikan kebijakan-kebijakan yang bertujuan untuk menjaga stabilitas ekonomi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalis factor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi di Jawa Tengah. Variable Dependen yang digunakan adalah PDRB, sedangkan variable independent berupa Investasi, Belanja Daerah, dan Tenaga Kerja. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data tahunan dari periode 1992 � 2022 yang dipilih dengan menggunakan metode Vector Error Correction Model (VECM). Alat analisis yang digunakan adslsh Evires 10. Hasil estimasi menunjukkan bahwa dalam jangka pendek, variable investasi, Belanja Daerah berpengaruh negative dan signifikan terhadap PDRB sedangkan untuk variable Tenaga Kerja pada jangka pendek berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB. Sedangkan dalam jangka Panjang, variable Investasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB sedangkan untuk variable Belanja Daerah dan Tenaga Kerja dalam jangka Panjang berpengaruh negative dan signifikan terhadap PDRB. Hasil estimasi VECM dalam penelitian ini juga menghasilkan analisis penting, yaitu IRF menunjukkan variable Investasi, Belanja Daerah, dan Tenaga Kerja berpengaruh positif terhadap PDRB di Jaawa Tengah.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Economic Growth, GRDP, Regional Expenditure, Labor Force, VECM |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi S1 |
Depositing User: | Aidilla Qurotianti |
Date Deposited: | 07 Feb 2024 03:46 |
Last Modified: | 07 Feb 2024 03:46 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/43626 |