KOMUNIKASI EMPATI PASANGAN SUAMI ISTRI YANG TERDAMPAK PANDEMI COVID-19 DALAM MEMPERTAHANKAN PERNIKAHAN DI UMBULHARJO TAHUN 2021

ARILIA RISKA AYUDHIA (2024) KOMUNIKASI EMPATI PASANGAN SUAMI ISTRI YANG TERDAMPAK PANDEMI COVID-19 DALAM MEMPERTAHANKAN PERNIKAHAN DI UMBULHARJO TAHUN 2021. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (339kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (257kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (278kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (195kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (373kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (195kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (60kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (273kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (628kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian mengenai komunikasi pasangan suami istri yang terdampak pandemi covid-19 dalam mempertahankan pernikahan di Umbulharjo tahun 2021. Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan komunikasi empati pasangan suami istri yang terdampak pandemi covid-19 dalam mempertahankan pernikahan di Umbulharjo tahun 2021. Metode penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dengan jenis penelitian deskriptif kualitatif dan menggunakan teknik pengumpulan data wawancara mendalam. Adapun pengambilan narasumber dilakukan dengan teknik purposive sampling, yaitu pemilihan sampel berdasarkan kriteria tertentu. Untuk data sekunder diperoleh dari studi pustaka serta pengumpulan literature yang memiliki kaitan dengan penelitian ini. Adapun tiga pasangan suami istri yang menjadi informan dalam penelitian ini yakni pasangan N dan A, Pasangan M dan B, dan pasangan R dan T. Ketiga pasangan ini dapat menciptakan komunikasi empati apabila memperhatikan ketertarikan terhadap sudut pandang komunikan untuk mendorong komunikan untuk lebih terbuka, sikap sabar untuk tidak memotong pembicaraan, sikap tenang meskipun menangkap ungkapan emosi yang kuat, bersikap bebas prasangka atau tidak evaluative jika sangat diperlukan, sikap awas pada isyarat permintaan pilihan atau saran, dan sikap penuh pengertian. Berdasarkan hasil penelitian, pasangan pertama, kedua, dan ketiga sudah mampu menciptakan komunikasi empati dalam hubungan pernikahan mereka, dengan menunjukkan ketertarikan terhadap sudut pandang pasangan yang mendorong pasangannya untuk lebih terbuka, bersikap sabar untuk tidak memotong pembicaraan ketika pasangan menceritakan sesuatu, bersikap tenang meski menangkap ungkapan emosi yang kuat dari pasangan, bersikap bebas prasangka terhadap pasangan, bersikap awas pada isyarat dan saran yang diberikan oleh pasangan, serta menunjukkan sikap yang penuh pengertian terhadap pasangan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Empathetic communication, married couples, married
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Komunikasi S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 03 Feb 2024 03:58
Last Modified: 03 Feb 2024 03:58
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/44032

Actions (login required)

View Item
View Item