STRATEGI DRUG ON WAR DALAM MENGHADAPI ISU NARKOTIKA AMERIKA SERIKAT PERIODE 2009-2022

TATYA HANANNAFI KHALIDA (2024) STRATEGI DRUG ON WAR DALAM MENGHADAPI ISU NARKOTIKA AMERIKA SERIKAT PERIODE 2009-2022. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (282kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (162kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (80kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (165kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (45kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (189kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (31kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (405kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (768kB)

Abstract

Pada zaman globalisasi ini, tentunya banyak isu global baru yang bermunculan mengancam keselamatan dunia. Tak terkecuali negara adidaya seperti Amerika Serikat yang memiliki isu global yang mengancam keselamatan negaranya yaitu isu narkotika. Dalam memerangi narkoba, Amerika Serikat memiliki upaya-upaya yang direalisasikan oleh para pemimpin yang tertuang ke dalam Strategi Drug on War. Semenjak tahun 1970-an, Amerika telah menghabiskan banyak sekali biaya dalam tekadnya untuk berperang melawan narkoba. Hampir lebih dari 50 tahun semenjak Drug on War di deklarasikan, belum ada presiden Amerika Serikat yang bisa mengatasi permasalahan narkoba di negara tersebut sepenuhnya. Bahkan, terhitung dari masa kepemimpinan Nixon berakhir sampai saat ini pun, isu-isu narkoba kerap timbul dan meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi apa saja yang sudah dilaksanakan oleh ketiga Presiden Amerika Serikat yaitu Barack Obama, Donald Trump dan Joe Biden selama periode 2009-2022 dalam menghadapi isu-isu narkotika di Amerika Serikat.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Barack Obama, Donald Trump, Drug on War, Joe Biden, United States
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Hubungan Internasional S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 30 Jan 2024 01:36
Last Modified: 30 Jan 2024 01:36
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/44230

Actions (login required)

View Item
View Item