TINGKAT MOTIVASI PETANI ULAT SUTRA KEMITRAAN DENGAN CV KUPU SUTERA DI PASURUAN JAWA TIMUR

ATIKAH NUR AINI (2024) TINGKAT MOTIVASI PETANI ULAT SUTRA KEMITRAAN DENGAN CV KUPU SUTERA DI PASURUAN JAWA TIMUR. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (700kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (261kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (36kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (122kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (241kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (84kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (542kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Kabupaten Pasuruan merupakan salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Timur yang memiliki potensi dalam bidang usahatani ulat sutra jenis Samia Cynthia Ricini. Salah satu Perusahaan yang menjalankan usaha produksi ulat sutera mulai dari pemeliharaan hingga pemasaran adalah CV Karya Usaha Petani Unggul Sutera (KUPU Sutera) yang memiliki mitra tani tersebar di kecamatan Bangil, kecamatan Pandaan, kecamatan Lekok, kecamatan Purwodadi dan kota Batu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan karakteristik petani, mengetahui tingkat motivasi petani dan mengetahui hubungan faktor-faktor dengan motivasi petani dalam budidaya ulat sutra jenis Samia Cynthia Ricini di kemitraan CV KUPU Sutera. Populasi dalam penelitian ini adalah petani ulat sutera yang melakukan usahatani ulat sutra dari bulan Maret sampai bulan April tahun 2023 dengan jumlah 72 orang, metode pengambilan responden secara sensus. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kuantitatif, yaitu untuk mendeskripsikan karakteristik dan motivasi petani ulat sutera menggunakan analisis deskriptif, sedangkan untuk mengetahui hubungan faktor-faktor motivasi dengan Tingkat motivasi menggunakan uji koefisien korelasi rank sperman. Tingkat motivasi yang diteliti ada tiga variable yaitu existence needs, relatednees needs, dan growth needs. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa : 1) Karakteristik petani ulat sutra yaitu usia, pendidikan formal, pendidikan non formal, pendapatan usahatani dan pengalaman usahatani. 2) Tingkat motivasi petani ulat sutra dalam kategori sangat tinggi yaitu dengan skor sebesar 3,25. 3) Korelasi antara motivasi petani ulat sutra dengan faktor-faktor tingkat motivasi yang memiliki hubungan positif terdapat 6 faktor yaitu usia, pendidikan formal, pengalaman usahatani, ketersediaan modal, resiko usahatani, dan kesesuaian budaya setempat dan yang memiliki hubungan negatif terdapat 2 faktor yaitu pendidikan non-formal dan pendapatan usahatani.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: silkworm, farmer motivation, factors
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 30 Jan 2024 01:31
Last Modified: 30 Jan 2024 01:31
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/44251

Actions (login required)

View Item
View Item