PENERAPAN SISTEM BERBASIS WEBSITE UNTUK MEMBANTU MENGHITUNG KEBUTUHAN RUANG DALAM PERAWATAN ORTODONTIK MENGGUNAKAN METODE BOLTON DAN HOWES

LHIELCYO PRIMADYO MALLENTHINNO BANI (2024) PENERAPAN SISTEM BERBASIS WEBSITE UNTUK MEMBANTU MENGHITUNG KEBUTUHAN RUANG DALAM PERAWATAN ORTODONTIK MENGGUNAKAN METODE BOLTON DAN HOWES. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (414kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (527kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (464kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (417kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (958kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (74kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (110kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Latar belakang Ortodontik adalah cabang ilmu kedokteran gigi yang mempelajari pertumbuhan, perkembangan, perubahan wajah, rahang, dan gigi, serta perawatan korektif untuk mencapai oklusi normal untuk itu diperlukan suatu analisis yang dapat digunakan sebagai pedoman guna menentukan diagnosis dan rencana perawatan yang tepat dalam suatu perawatan ortodontik. Salah satu analisis yang umum digunakan untuk perawatan rahang atas adalah Analisis Bolton dan Howes. Pengukuran analisis Howes dan Bolton saat ini masih banyak yang menggunakan cara manual. Pengukuran perhitungan Howes dan Bolton dengan berbasis website menggunakan waktu yang relative lebih cepat dan lebih akurat, sehingga peneliti berharap dengan dibuatnya penelitian ini dapat mempermudah operator dalam memperoleh hasil pengukuran dan meminimalisir adanya kesalahan dalam perhitungan. Penelitian ini bertujuan untuk membantu mengevaluasi perhitungan kebutuhan ruang dalam perawatan ortodontik berbasis teknologi dan untuk membantu pendataan perawatan pasien ortodontik. Metode: 47 sampel dilakukan pengujian dengan metode manual dan metode perhitungan berbasis website. Data yang fifapatkan diolah dengan analisis uji Mann whitney untuk melihat adakah perbedaan antara kedua kelompok. Analisis data menggunakan bantuan spss. Hasil: Hasil yang didapatkan dalam penelitian ini memiliki angka p value 0,000< 0,05 yang mana didapatkan hasil bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara metode konvensional dengan metode berbasis website. Maka H0 ditolak dan H1 diterima. Kesimpulan: Terdapat perbedaan yang signifikan dalam perhitungan analisis menggunakan metode konvensional disbanding metode berbasis website.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: orthodontics, website, Bolton, Howes, technology
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran Gigi S1
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 16 Feb 2024 06:42
Last Modified: 16 Feb 2024 06:42
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/44527

Actions (login required)

View Item
View Item