PELAKSANAAN PENDAFTARAN TANAH SISTEMATIS LENGKAP (PTSL) DI KOTA YOGYAKARTA

SRI WINDARTI WOLIYONO (2024) PELAKSANAAN PENDAFTARAN TANAH SISTEMATIS LENGKAP (PTSL) DI KOTA YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (857kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (628kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (38kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (209kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (213kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (44kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (296kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (36kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (100kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (93kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (470kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kepastian hukum dalam hal perlindungan hukum bagi pemegang hak atas tanah adalah tujuan dari pendaftaran tanah, yang dimana pembuktian terkait hak atas tanah diterangkan pada proses akhir pendaftaran tanah yaitu sebuah dokumen dan sertifikat tanah. Untuk mendukung pelaksanaan pendaftaran tanah tersebut pemerintah menyelenggarakan program pendaftaran tanah sistematis lengkap (PTSL) program yang dilakukan pertama kali secara serentak bagi semua objek pendaftaran tanah di wilayah republik Indonesia dalam satu wilayah desa/kelurahan atau nama lain yang setingkat dengan itu yang meliputi pengumpulan data fisik dan data yuridis mengenai satu atau beberapa obyek pendaftaran tanah untuk keperluan pendaftarannya. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengidentifikasi pelaksanaan pendaftaran tanah di Kota Yogyakarta oleh Badan Pertanahan Nasional Kota Yogyakarta serta faktor penghambat pelaksanaan pendaftaran tanah sistematis lengkap tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian hukum empiris. Dalam penelitian menggunakan data primer dan data sekunder dengan melakukan wawancara dengan pegawai Badan Pertanahan Nasional Yogyakarta. Hasil penelitian menyatakan bahwa pelaksanaan pendaftaran tanah sistematis lengkap di Kota Yogyakarta yang dilakukan oleh Badan Pertanahan Nasional Yogaykarta melalui beberapa tahap. Pelaksanaan dan tahapan tersebut sudah sesuai dengan Peraturan Menteri No.6 Tahun 2018 Tentang Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap dan Intruksi Presiden Nomor 2 Tahun 2018 Tentang Percepatan Pendaftaran Tanah. Faktor yang menjadi hambatan dalam pelaksanaan pendaftaran tanah sistematis lengkap di Kota Yogyakarta diantaranya kurangnya antusiasme masyarakat dan sosialisasi badan pertanahan Kota Yogyakarta akan pentingnya suatu Sertifikat kepemilikan hak atas tanah dimilikinya di kemudian hari serta masih banyaknya tanah di Kota Yogyakarta yang pemiliknya tidak memiliki berkas lengkap dan tanahnya masih bersengketa.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Legal Certainty, Legal Protection, PTSL
Divisions: Fakultas Hukum > Hukum S1
Depositing User: Yuliana Ramawati
Date Deposited: 08 Jun 2024 03:50
Last Modified: 08 Jun 2024 03:50
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/45484

Actions (login required)

View Item
View Item