PENGARUH ELEMEN FRAUD PENTAGON TERHADAP KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DALAM INDEKS SAHAM LQ45 PERIODE 2018-2021)

ARIZALDY ERFANDARNANSYAH (2024) PENGARUH ELEMEN FRAUD PENTAGON TERHADAP KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DALAM INDEKS SAHAM LQ45 PERIODE 2018-2021). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (196kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (294kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (147kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (567kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (524kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (204kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (155kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (414kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (198kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (728kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh tekanan, kesempatan, rasionalisasi, kompetensi, dan arogansi terhadap kecurangan laporan keuangan. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2018-2021. Penentuan sampel menggunaka metode purposive sampling dan menghasilkan 23 perusahaan. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi data panel menggunakan software Eviews12. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan tekanan, kesempatan, rasionalisasi, kompetensi, dan arogansi berpengaruh terhadap kecurangan laporan keuangan. Secara partial hanya tekanan yang berpenagruh positif terhadap kecurangan laporan keuangan. Sedangkan kesempatan, rasionalisasi, kompetensi, dan arogansi tidak berpengaruh terhadap kecurnagan laporan keuangan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: fraudulent financial reporting, pentagon fraud, pressure, opportunity, rationalization, competence, arrogance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi S1
Depositing User: Bima
Date Deposited: 05 Jun 2024 06:30
Last Modified: 05 Jun 2024 06:30
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/45706

Actions (login required)

View Item
View Item