PENGARUH CELEBRITY ENDORSE, ONLINE CUSTUMER REVIEW, VIRAL MARKETING DAN PERSEPSI HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SKINTIFIC(STUDI PADA KONSUMEN SKINTIFIC WILAYAH YOGYAKARTA)

ORYZA ALFAT AMALIA (2024) PENGARUH CELEBRITY ENDORSE, ONLINE CUSTUMER REVIEW, VIRAL MARKETING DAN PERSEPSI HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SKINTIFIC(STUDI PADA KONSUMEN SKINTIFIC WILAYAH YOGYAKARTA). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (351kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (503kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (103kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (236kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (271kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (247kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (385kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (183kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (704kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (416kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Celebrity Endorse, Online Custumer Review, Viral Marketing dan Persepsi Harga terhadap Keputusan Pembelian produk Skintific studi pada konsumen Skintific Daerah Istimewah Yogyakarta. Skintific brand kecantikan papan atas di Indonesia dan paling banyak dicari. Aplikasi Tiktok di manfaatkan untuk strategi pemasaran. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini menggunakan Teknik pengambilan sampel non-probability sampling dengan menggunakan metode purposive sampling. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner berbentuk google form yang dibagikan kepada responden dengan jumlah sampel sebanyak 160 responden, menggunakan Skala Likert 5. Teknik analisis data menggunakan Regresi Linier Berganda dan pengujian statistik dalam penelitian ini menggunakan uji-F, uji-t dan R square berbasis software SPSS 26.Berdasarkan analisis yang dilakukan, diperoleh hasil secara parsial bahwa Celebrity Endorse berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, Online Custumer Review berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, Viral Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dan persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Celebrity Endorsement, Online Customer Review, Viral Marketing, Price Perception, Purchase Decision
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 04 Jun 2024 06:46
Last Modified: 04 Jun 2024 06:46
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/45829

Actions (login required)

View Item
View Item