LEMARI BAJU TINDAKAN DENGAN PARAMETER WAKTU STERILISASI UV DAN SISTEM PENGAMAN PINTU

NURUL LUTHFITA ANGGRAENI (2024) LEMARI BAJU TINDAKAN DENGAN PARAMETER WAKTU STERILISASI UV DAN SISTEM PENGAMAN PINTU. D3 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (674kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (655kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (75kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (17kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (178kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (472kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (207kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (72kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (310kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (344kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Gown Medis merupakan pakaian khusus yang digunakan untuk melindungi tubuh tenaga kesehatan dari bakteri atau bahan kimia. Setiap setelah penggunakan Gown Medis diperlukan proses sterilisasi, agar bakteri atau bahan kimia yang terdapat pada Gown Medis dapat dihilangkan. Sehingga Gown Medis dapat digunakan lagi oleh tenaga kesehatan dalalm menjalankan tugas mereka. Berdasarkan masalah tersebut, penelitian ini bertujuan untuk membuat alat “Lemari Baju Tindakan Dengan Sterilisasi UV Berbasis Waktu Dan Sistem Keamanan Pintu” untuk menghilangkan bakteri atau bahan kimia dengan cara memancarkan sinar Ultraviolet pada Gown Medis. Alat ini juga terdapat setting timer dari 10 menit dan 15 menit untuk menentukan lamanya pancaran sinar Ultraviolet, serta terdapat pintu pengaman yang berfungsi untuk menjaga kesterilisasian Gown Medis dalam Proses pemancaran sinar Ultraviolet. Alat ini terdapat Hourmeter yang bertujuan untuk mengetahui lama bekerja lampu UV selama alat digunakan. Dalam penelitian yang telah dilakukan, didapatkan nilai error setting timer 10 dan 15 menit dengan melakukan percobaan 20 kalisebesar 0,20% dan 0,13%. Kemudian melakukan sterilisasi pada Gown Medis dengan melakukan 2 kali percobaan, pertama sterilisasi Gown Medis selama 10 menit dengan nilai kuman >300 CFU menjadi >300 CFU. Kedua sterilisasi Gown Medis selama 15 menit dengan nilai kuman 327 CFU menjadi 0 CFU. Dari hasil penelitian tersebut dapat diketahui bahwa bakteri dapat dihilangkan dengan memancar sinar UV selama 15 menit. Sehingga dapat disimpulkan bahwa alat ini dapat menghilangkan bakteri atau kuman pada Gown Medis.

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: Medical Gown, Ultraviolet Light, Timer, Safety Door, Hourmeter
Divisions: Program Vokasi > Teknologi Elektro-medis D3
Depositing User: Bima
Date Deposited: 29 Jul 2024 07:54
Last Modified: 29 Jul 2024 07:54
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/46762

Actions (login required)

View Item
View Item