TATA KELOLA LINGKUNGAN HIDUP: STUDI KASUS REVITALISASI RAWA PENING DI KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2020-2024

NADYA AISHA PUTRI (2024) TATA KELOLA LINGKUNGAN HIDUP: STUDI KASUS REVITALISASI RAWA PENING DI KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2020-2024. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (607kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (288kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (445kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (718kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (251kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (461kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (829kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini membahas tata kelola lingkungan hidup dalam konteks revitalisasi Danau Rawa Pening, program revitalisasi ini diinisiasi oleh pemerintah untuk menyelamatkan Danau Rawa Pening yang mengalami pendangkalan akibat sedimentasi, menjadikannya sebagai danau prioritas nasional. Penelitian ini bertujuan mengetahui bagaimana tata kelola lingkungan yang terjadi pada revitalisasi Danau Rawa Pening. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Data dikumpulkan melalui wawancara mendalam, observasi partisipatif, dan analisis dokumen terkait. Hasil penelitian Hasil penelitian menunjukkan bahwa peraturan hukum seperti Peraturan Presiden Nomor 60 Tahun 2021 dan kebijakan daerah memberikan landasan yang kuat, namun terdapat ketidaksesuaian data antara keputusan Kementerian PUPR dengan RTRW Provinsi Jawa Tengah dan Kabupaten Semarang yang menghambat revitalisasi. Partisipasi aktif melibatkan pemerintah pusat, daerah, sektor swasta, dan universitas, tetapi masyarakat kurang terlibat dalam pengambilan keputusan strategis. Akses informasi cukup terbuka melalui media online dan sosialisasi pemerintah, namun transparansi dan akuntabilitas masih perlu ditingkatkan dengan pengembangan lebih lanjut dari Sistem Monitoring Lingkungan dan Ekosistem Danau Rawa Pening. Desentralisasi memberikan responsivitas lokal yang lebih baik, meski partisipasi masyarakat masih perlu ditingkatkan. Lembaga seperti POKJA III yang terdiri dari pemerintah provinsi, kabupaten, dan universitas telah berperan dalam menjaga kelestarian lingkungan danau. Pemerintah juga telah memfasilitasi akses memperoleh keadilan melalui forum-forum masyarakat.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Environmental governance, Lake revitalization, Rawa Pening
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Pemerintahan S1
Depositing User: Bima
Date Deposited: 27 Jul 2024 06:08
Last Modified: 27 Jul 2024 06:08
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/47162

Actions (login required)

View Item
View Item