PEMBUATAN CAMPURAN BIODIESEL NYAMPLUNG KELAPA MENGGUNAKAN MICROWAVE DAN PENGARUH KOMPOSISINYA TERHADAP NILAI KALOR, FLASH POINT, DAN UNJUK KERJA MESIN DIESEL

RHESA NAUFAL FARID MAJID (2024) PEMBUATAN CAMPURAN BIODIESEL NYAMPLUNG KELAPA MENGGUNAKAN MICROWAVE DAN PENGARUH KOMPOSISINYA TERHADAP NILAI KALOR, FLASH POINT, DAN UNJUK KERJA MESIN DIESEL. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (793kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (42kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (19kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (283kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (367kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (309kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (71kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (207kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (487kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (639kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pertumbuhan penduduk yang pesat serta perkembangan infrastruktur dan transportasi di seluruh dunia telah meningkatkan permintaan akan bahan bakar fosil. Oleh karena itu, diperlukan solusi alternatif yang berkelanjutan untuk mengurangi penggunaan bahan bakar fosil. Penelitian ini bertujuan untuk membuat campuran pembuatan campuran biodisel nyamplung kelapa menggunakan microwave dan pengaruh komposisinya terhadap nilai kalor, flash point, dan unjuk kerja mesin diesel sebagai penganti bahan bakar fosil. Penelitian ini dilakukan dengan tiga metode yaitu degumming, esterifikasi dan trasesterifikasi. Metode degumming dilakukan dengan menambahkan H3PO4 0,2 persen dari volume minyak, esterifikasi dilakukan dengan mencampurkan metanol 225 mili/ 1 liter minyak dan H2SO4 0,5 persen dari volume minyak dan trasesterifikasi dilakukan dengan mencampurkan metanol 15 persen dari volume minyak dan KOH 1 persen dari volume minyak. Hasil dari penelitian nilai kalor biodiesel nyamplung-kelapa perbandingan 10:0 memperoleh nilai tertinggi 43,3659 MJ/kg dan variasi terendah 0:10 memperoleh nilai terendan 32,3773 MJ/kg. Pada pengujian flash point perbandingan 10:0 memperoleh nilai tertinggi 245 dan variassi terendah 0:1 memperoleh 176. Pada pengujian mesin diesel memperoleh daya 10:0 memiliki daya yang paling tinggi dibandingkan dengan campuran yang lainnya,laju aliran bahan bakar dipengaruhi oleh viskositas, semakin rendah viskositas maka laju aliran nya semakin cepat, hasil Pengujian konsumsi bahan bakar spesifik variasi 9:1 pada pembebanan 1000 rpm mendapatkan nilai terendan dari semua jenis variasi, Pengujian Putaran Mesin biodiesel nyamplung-kelapa memiliki angka terendah variasi 0:10 yaitu 2047,33 rpm pada pembebanan 1000 rpm.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Biodiesel, Degumming, Esterifikasi, Transesterifikasi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin S1
Depositing User: Bima
Date Deposited: 31 Jul 2024 07:13
Last Modified: 31 Jul 2024 07:13
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/47373

Actions (login required)

View Item
View Item