SELVIANA WIDYANINGRUM (2024) PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA KEUANGAN INDUSTRI PERTAMBANG DAN KIMIA PADA TAHUN 2020- 2022. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (2MB)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (311kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only
Download (150kB)
Bab I.pdf
Download (123kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (161kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (222kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (166kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (54kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Download (166kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (515kB)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB)
Abstract
Penelitian ini difokuskan pada perusahaan pertambangan dan perusahaan kimia dengan mengumpulkan data perusahaan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2020-2022. Penelitian ini memilih industri pertambangan dan kimia untuk menganalisis apakah Corporate Social Responsibility dan Good CorporateGovernance memiliki pengaruh terhadap kinerja keuangan dengan menggunakan Return on Equity untuk menganalisis pengelolaan keuangan pada perusahaan. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Sampel yang akan digunakan pada penelitian ini adalah purposive sampling. Data penelitian ini adalah data sekunder, Sehingga data yang diperoleh pada periode 2020 � 2022 hanya berjumlah 24 perusahaan yang memenuhi kriteria sampel sesuai dengan yang sudah ditentukan dalam penelitian. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini adalah menggunakan analisis regresi linear berganda dan dibantu dengan SPSS 24. Hasil (1) menyatakan bahwa Corporate Social Responsibility (CSR) berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan. (2) menyatakan bahwa Good Corporate Governance (GCG) berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan. Dan (3) menyatakan bahwa Corporate Social Responsibility (CSR) dan Good Corporate Governance (GCG) berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja keuangan. semakin baik Corporate Social Responsibility (CSR) maka semakin tinggi pula kinerja keuangannya. semakin baik Good Corporate Governance (GCG) maka semakin tinggi pula kinerja keuangannya. Sedangkan Corporate Social Responsibility (CSR) dan Good Corporate Governance (GCG) memiliki pengaruh positif signifikan pada kinerja keuangan yang di hitung menggunakan Return on equity (ROE).
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Corporate Social Responsibility (CSR), Good Corporate Governance(GCG) dan Return on equity (ROE). |
Depositing User: | Aidilla Qurotianti |
Date Deposited: | 22 Oct 2024 02:45 |
Last Modified: | 22 Oct 2024 02:51 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/48233 |