PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP HAK PEKERJA YANG MENGALAMI PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA AKIBAT PANDEMI COVID-19 DI PT ADIJAYA UNINDO PERKASA

VETTY SUCIANINGTIAS (2021) PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP HAK PEKERJA YANG MENGALAMI PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA AKIBAT PANDEMI COVID-19 DI PT ADIJAYA UNINDO PERKASA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (359kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (440kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (461kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (378kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (524kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (434kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (689kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (797kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

<p>Pemutusan hubungan kerja merupakan keputusan yang tidak diingikan antara pengusaha maupun pekerja. Namun, bagaimanapun juga ada hal-hal diluar kehendak dapat mengakibatkan Pemutusan Hubungan Kerja harus dilakukan, salah satunya diakibatkan karena Pandemi Covid-19. Dilakukannya penelitian ini adalah bertujuan untuk mengetahui bagaimana perlindungan hukum terhadap hak pekerja yang mengalami pemutusan hubungan kerja serta faktor-faktor penghambat pemutusan hubungan kerjapada masa pandemi Covid-19 di PT Adijaya Unindo Perkasa Kabupaten Gunungkidul. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Gunungkidul dengan jenis penelitian hukum empiris sosiologis dan analisa menggunakan teknik analisis data secara deskriptif kualitatif. Untuk mencapai tujuan penelitian peneliti menggunakan data primer dan sekunder. Dengan teknik penelitian yaitu wawancara terarah dengan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Gunungkidul dan PT Adijaya Unindo Perkasa, studi pustaka dan observasi. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa Perlindungan hukum terhadap hak pekerja yang mengalami pemutusan hubungan kerja akibat pandemi Covid-19 pada PT Adijaya Unindo Perkasa telah dipenuhi sesuai dengan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan. Faktor-Faktor penghambat terpenuhinya hak-hak tenaga kerja yang mengalami pemutusan hubungan kerja oleh perusahaan adalah akibat dari anjloknya harga dan dari pemerintah kabupaten adalah beralihnya fungsi pengawasan dari pemerintah kabupaten ke pemerintah provinsi, serta pengetatan dalam pengawasan yang berimbas pada iklim investasi yang masuk ke Gunungkidul.</p>

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Hukum > Hukum S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 14 Dec 2021 03:46
Last Modified: 14 Dec 2021 03:46
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/5434

Actions (login required)

View Item
View Item