STRATEGI KOMUNIKASI PUBLIC RELATIONS RADIO ANDALAS FM BANDAR LAMPUNG DALAM MERAIH JUMLAH PEMASANG IKLAN.

AKBAR ARFAN (2013) STRATEGI KOMUNIKASI PUBLIC RELATIONS RADIO ANDALAS FM BANDAR LAMPUNG DALAM MERAIH JUMLAH PEMASANG IKLAN. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.docx

Download (116kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
Abstract.docx

Download (24kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.docx
Restricted to Repository staff only

Download (22kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.rtf
Restricted to Repository staff only

Download (43kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.rtf
Restricted to Repository staff only

Download (222kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.docx
Restricted to Repository staff only

Download (48kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.docx
Restricted to Repository staff only

Download (122kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.rtf
Restricted to Repository staff only

Download (46kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.docx
Restricted to Repository staff only

Download (162kB)

Abstract

Rumusan masalah penelitian ini yaitu: bagaimanakah strategi komunikasi Public Relations yang digunakan Radio Andalas FM Bandar Lampung dalam meraih jumlah pemasang iklan?. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan strategi komunikasi Public Relations yang digunakan Radio Andalas FM dalam meraih jumlah pemasang iklan.
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif. Informan penelitian ini yaitu program director, marketing manager, serta staf marketing radio Andalas Lampung. Objek penelitian ini adalah strategi komunikasi public relations yang digunakan radio Andalas Lampung dalam meraih jumlah pemasang iklan. Metode pengumpulan data yang digunakan penulis yaitu wawancara dan dokumentasi. Teknik pemeriksaan keabsahan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan teknik triangulasi data. Teknik analisa data yang digunakan penulis adalah deskriptif analitik dengan menggunakan analisa kualitatif.
Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa public relations yang ada di Radio Andalas merupakan “ujung tombak” dari pemasaran yang ada di radio tersebut. Public relations di Radio Andalas dianggap sudah baik karena pada kenyataannya telah mampu meraih jumlah pelanggan yang banyak. Public relations yang ada di Radio Andalas nampak telah menerapkan semua yang menjadi fokus kegiatan public relations yang seharusnya. Hal inilah yang menyebabkan walaupun hanya menggunakan satu jenis pemasaran namun hasilnya pelanggan yang dimiliki Radio Andalas sudah banyak. Mahalnya biaya yang harus dijual oleh bagian pemasaran Radio Andalas membuat manajemen menyadari bahwa program akan sulit terjual apabila Radio Andalas tidak melakukan pendekatan khusus kepada pelanggannya. Hanya jenis pemasaran public relations saja yang dianggap mampu untuk mengatasi hal ini.

Kata Kunci: Strategi Komunikasi Public Relations

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: STRATEGI KOMUNIKASI PUBLIC RELATIONS SKR IK 2013
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Komunikasi S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 22 Jul 2022 07:37
Last Modified: 22 Jul 2022 07:37
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/8623

Actions (login required)

View Item
View Item