PERLAWANAN ANAK MUDA MELALUI DALAM RUANG URBAN DALAM ESAI-ESAI KUNCI.OR.ID

ASTIT PRAMADANI (2010) PERLAWANAN ANAK MUDA MELALUI DALAM RUANG URBAN DALAM ESAI-ESAI KUNCI.OR.ID. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (96kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (94kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (26kB)

Abstract

Studi ini berusaha menganalisis esai-esai dalam portal resmi Kunci Cultural Studies, kunci.or.id, tentang perlawanan anak muda melalui fesyen dalam ruang urban. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat sejauh mana perlawanan anak muda direpresentasikan dalam esai-esai tersebut. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis wacana dengan menggunakan analisis model struktur Teun A. Van Dijk yang terbagi dalam tiga tahap; analisis teks, analisis kognisi sosial, dan analisis konteks. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa perlawanan anak muda dalam ruang urban pada akhirnya bermuara pada simbolsimbol yang mereka bangun pada permukaan terutama melalui fesyen. Identitas anak muda untuk membangun perlawanan diasosiasikan melalui gaya dan tampilan. Dan ruang urban adalah wilayah yang menjadi pertarungan ideologis bagi pihak-pihak yang membutuhkan legalitas bagi kelompoknya.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Komunikasi S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 12 Jul 2022 03:06
Last Modified: 12 Jul 2022 03:06
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/10869

Actions (login required)

View Item
View Item