FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSONAL HYGIENE PADA ANAK USIA SEKOLAH DI SD NEGRI PLERET LOR, PANJATAN KULON PROGO YOGYAKARTA

YUNI PRATIWI (2011) FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSONAL HYGIENE PADA ANAK USIA SEKOLAH DI SD NEGRI PLERET LOR, PANJATAN KULON PROGO YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (142kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (44kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (85kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (102kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (29kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (79kB)

Abstract

Personal hygiene adalah perawatan diri positif yang mempengaruhi kesehatan manusia dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Personal hygiene pada anak usia sekolah membutuhkan perhatian khusus. Perawatan kuku, kebersihan tangan dan kebersihan baju merupakan bagian yang penting personal hygiene pada anak usia sekolah. Kesehatan pada anak usia sekolah membutuhkan perhatian baik tehnik perawatan, pengetahuan, pemberian informasi maupun pemantauan hidup bersih dan sehat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi personal hygiene pada anak usia sekolah di SD Negeri Pleret Lor Panjatan Kulon Progo. Penelitian ini menggunakan desain penelitian noneksperimental dengan pendekatan cross sectional. Penelitian ini mengambil tempat di SD Negeri Pleret Lor Panjatan Kulon Progo pada Maret 2011. Sampel yang digunakan adalah siswa yang duduk di bangku kelas V dan VI yang berjumlah 33 siswa. Data dikumpulkan dengan menggunkan kuesioer. Analisa data menggunakan Regresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor praktek sosial, faktor status sosial ekonomi, faktor pengetahuan, faktor kebudayaan, dan faktor kebiasaan mempengaruhi personal hygiene dengan nilai signifikan p < 0.05. Faktor yang paling dominan adalah faktor pengetahuan dengan nilai Exp (B) 30.26. Berdasarkan hasil penelitian ini, perawat harus memberikan pelatihan dengan memberikan informasi yang memadai dan praktek yang berhubungan dengan personal hygiene pada anak usia sekolah. Penelitian lebih lanjut untuk menguji pengaruh pendidikan kesehatan yang berhubungan dengan personal hygiene untuk personal hygiene dan praktek pada anak usia sekolah.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: ANAK USIA SEKOLAH - PERSONAL HYGIENE
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 07 Jul 2022 04:03
Last Modified: 07 Jul 2022 04:03
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/12245

Actions (login required)

View Item
View Item