PUSPITA DEWI (2012) PENGARUH LAMA KONSUMSI PERMEN YANG MENGANDUNG SORBITOL TERHADAP PENURUNAN POPULASI STREPTOCOCCUS MUTANS DI DALAM SALIVA (KAJIAN DI PANTI ASUHAN PUTRA DAN PUTRI NURUL HAQ). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (91kB)
Bab I.pdf
Download (38kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (129kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (126kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (42kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (16kB)
Abstract
Karies gigi mempunyai spesifitas pada bakteri dimana potensio kariogenik terdapat pada golongan Streptococcus mutans. Sorbitol merupakan alkohol yang mengandung gugus OH dan merangsang keluarnya air liur dan mempercepat laju air liur sehingga terjadi remineralisasi. Penelitian ini dilakukan di Panti Asuhan Nurul Haq yang berlokasi di Jalan Janti Bantul Yogyakarta. Penelitian dilakukan untuk mengetahui pengaruh lama konsumsi permen isap yang mengandung sorbitol terhadap penurunan populasi Strepto
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | SORBITOL, STREPTOCOCCUS MUTANS |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Kedokteran Gigi S1 |
Depositing User: | Unnamed user with email robi@umy.ac.id |
Date Deposited: | 02 Jul 2022 01:57 |
Last Modified: | 02 Jul 2022 01:57 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/12860 |