PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PERAK HS SILVER KOTAGEDE YOGYAKARTA

DENI NARESWARA DARMAWAN (2014) PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PERAK HS SILVER KOTAGEDE YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (151kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (406kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan dan lokasi terhadap keputusan pembelian produk perak HS Silver Kotagede Yogyakarta menggunakan regresi berganda dengan bantuan program SPSS versi 16. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada responden sebanyak 75 sampel. Penelitian ini menggunakan tehnik Purposive Sampling dan kriteria responden dalam penelitian ini adalah responden yang berusia minimal 17 tahun. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persamaan regresi yang terbentuk adalah Y=0,242X1+0,235X2+0, 358X3 yang secara simultan variabel kualitas produk (X1), kualitas pelayanan (X2) dan lokasi (X3) mempengaruhi keputusan pembelian. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa koefisien determinasi yang didapat adalah 0,34. Hal ini berarti 34,3% keputusan pembelian dapat dijelaskan ketiga variabel dalam penelitian ini, sedangkan sisanya sebesar 65,7% dipengaruhi variabel di luar penelitian.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: KUALITAS PRODUK, KUALITAS PELAYANAN, LOKASI DAN KEPUTUSAN PEMBELIAN
Divisions: Fakultas Pasca Sarjana > Manajemen S2
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 18 Jun 2022 02:13
Last Modified: 18 Jun 2022 02:13
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/16253

Actions (login required)

View Item
View Item