ANALISIS PENGARUH BEBERAPA FAKTOR FUNDAMENTAL DAN RESIKO SISTEMATIK TERHADAP HARGA SAHAM PADA INDUSTRI MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA

SINTYA DEWI DIAH ROSANDI (2006) ANALISIS PENGARUH BEBERAPA FAKTOR FUNDAMENTAL DAN RESIKO SISTEMATIK TERHADAP HARGA SAHAM PADA INDUSTRI MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (248kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (212kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (877kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB)

Abstract

Penelitian ini diarahkan pada analisis pengaruh beberapa faktor fundamental dan risiko sistematik terhadap harga saham pada perusahan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Beberapa faktor fundament& tersebut adalah merupakan ratio keuangan yang digunakan oleh investor untuk mengukur harga saham, antara lain return on asset, return on equity, dividen payout ratio, debt to equity ratio dan book value per share. Sampel diambil dengan menggunakan cara non probability random sampling (purposive sampling method). Pengambilan sampel terdiri dari 10 perusahaan selama periode pengamatan dalam 4 tahun (1999 sampai dengan 2002). Flash penelitian ini menunjukkan bahwa dari enam faktor tersebut dinyatakan berpengaruh terhadap harga saham perusahaan manufaktur di bawah penyelidikan. Ada empat faktor dimana secara parsial menunjukkan pengaruh yang positif (return on asset, return on equity, debt to equity ratio dan book value per share), tetapi hanya variabel book value per share dimana secara parsial menunjukkan pengaruh yang signifikan dan sebagai faktor yang paling dominan dalam mempengaruhi harga saham.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: HARGA SAHAM, FAKTOR-FAKTOR FUNDAMENTAL, RESIKO SISTEMATIK
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 17 Jun 2022 06:17
Last Modified: 17 Jun 2022 06:17
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/16353

Actions (login required)

View Item
View Item