PENGARUH IBU MENYUSUI SECARA EKSKLUSIF DAN NON EKSKLUSIF DENGAN KEJADIAN MASTITIS DI PUSKESMAS BELIK KABUPATEN PEMALANG

DEA AMANTHA AZARIA (2015) PENGARUH IBU MENYUSUI SECARA EKSKLUSIF DAN NON EKSKLUSIF DENGAN KEJADIAN MASTITIS DI PUSKESMAS BELIK KABUPATEN PEMALANG. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (386kB)
[thumbnail of Abstract] Text (Abstract)
Abstract.pdf

Download (159kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (280kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (209kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (346kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (252kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf

Download (375kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)

Abstract

Organisasi Kesehatan Dunia (2008) memperkirakan pada tahun 2008, lebih dari 1,4 juta orang di dunia terdiagnosis menderita mastitis. Mastitis merupakan suatu inflamasi/infeksi jaringan pada payudara yang terjadi baik pada wanita yang menyusui secara eksklusif maupun tidak eksklusif. Meskipun angka kejadian mastitis hanya sedikit, namun akan menimbulkan risiko yang cukup berat jika tidak mendapatkan penangan secara benar.
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah Pengaruh Ibu menyusui Secara Eksklusif dan Non Eksklusif Dengan Kejadian Mastitis Di Puskesmas Belik Kabupaten Pemalang.
Metode : Penelitian ini bersifat Analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah ibu menyusui secara eksklusif berjumlah 96 responden dan non eksklusif 96 responden dengan sampe sebanyak 192 responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode Accindental sampling. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Belik Kabupaten Pemalang pada tanggal 11 Juni – 10 Agustus 2014. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner menggunakan uji statistik chi-square
Hasil : Hasil Penelitian menunjukkan ibu yang menyusui secara Eksklusif dan Non Eksklusif dengan kejadian mastitis di Puskesmas Belik Kabupaten Pemalang. Pada penelitian ini ada empat variabel yang diteliti yaitu hubungan antara cara pemberian ASI dengan mastitis (p) adalah 0,031 (< 0,05), retensi ASI dengan mastitis (p) adalah 0,000 (< 0,05), psikis dengan mastitis adalah (p) 0,000 (< 0,05) dan higienitas dengan mastitis adalah (p) 0,481 (< 0,05)
Kesimpulan : Dari uraian diatas dapat di ambil kesimpulan yaitu adanya hubungan antara ibu menyusui secara Eksklusif dan Non Eksklusif dengan Kejadian Mastitis di Puskesmas Belik Kabupaten Pemalang, namun tidak erat dengan P-value 0,005.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: *61 ASI, MASTITIS, IBU MENYUSUI
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 11 Jun 2022 06:51
Last Modified: 11 Jun 2022 06:51
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/17509

Actions (login required)

View Item
View Item