PERBANDINGAN PERSEPSI MAHASISWA KO-NERS,PRESEPTOR DAN DOSEN TERHADAP PELAKSANAAN BEDSIDE TEACHING DI RUMAH SAKIT PENDIDIKAN PROFESI PSIK FKIK UMY

DHANANG ARDHI SAPUTRA (2015) PERBANDINGAN PERSEPSI MAHASISWA KO-NERS,PRESEPTOR DAN DOSEN TERHADAP PELAKSANAAN BEDSIDE TEACHING DI RUMAH SAKIT PENDIDIKAN PROFESI PSIK FKIK UMY. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (561kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (207kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (380kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (335kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (335kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (219kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (86kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (185kB)

Abstract

Bedside Teaching merupakan komponen pembelajaran klinik yang sangat penting untuk perkembangan kemampuan klinis dan teknik empati mahasiswa karena melibatkan pasien secara langsung. Perbedaan persepsi antara mahasiswa, preseptor dan dosen dapat menciptakan bedside teaching yang tidak efektif sehingga dapat mengganggu kenyamanan pasien. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa perbandingan presepsi mahasiswa, preseptor dan dosen terhadap pelaksanaan bedside teaching di Rumah Sakit Pendidikan Profesi PSIK FKIK UMY.
Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah descriptive comparative dengan pendekatan cross-sectional. Pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 186 responden dibagi menjadi tiga kelompok responden yaitu mahasiswa 118 responden, preseptor 48 responden dan dosen 20 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan skala likert. Setelah didapatkan data, kemudian dilakukan uji statistik dengan uji normalitas Kolgorov Smirof, Uji Kruskal-Wallis dan uji Mann-Withney sebagai uji post Hoc.
Hasil uji menunjukan gambaran persepsi mahsiswa baik dengan persentase 60,2%, persepsi preseptor baik dengan persentase 77,1% dan persepsi dosen baik dengan persentase 90%. Hasil uji perbandingan persepsi ketiga kelompok responden dengan uji kruskal-Wallis menunjukan P Value 0,008 dengan taraf signifikansi P< 0,05. Hasil uji mann-withey untuk kelompok mahasiswa dengan preseptor P Value 0,037, untuk kelompok mahasiswa dengan dosen P value 0,010 sedangkan untuk kelompok preseptor dengan dosen P Value 0,214 dengan taraf signifikansi α < 0,05.
Kesimpulan pada penelitian ini adalah terdapat perbedaan persepsi yang signifikan antara mahasiswa profesi, preseptor dan dosen terhadap pelaksanaan bedside teaching di rumah sakit pendidikan profesi PSIK FKIK UMY

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: *316 PRESEPSI, BEDSIDE TEACHING, MAHASISWA, PRESEPTOR, DOSEN.
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 07 Jun 2022 02:46
Last Modified: 07 Jun 2022 02:46
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/18478

Actions (login required)

View Item
View Item