EFEKTIVITAS PROGRAM PELATIHAN TENAGA KERJA PADA DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2003

RR. HUDI PRIYANTI (2004) EFEKTIVITAS PROGRAM PELATIHAN TENAGA KERJA PADA DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2003. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (146kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (611kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (273kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (218kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)

Abstract

Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan secara lengkap Program Pelatihan Tenaga Kerja Pada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Kulon Progo Tahun 2003 yang pelaksanaannya di BLK sebagai unit pelaksanaan teknis dinas, selain itu penelitian juga bertujuan untuk menggambarkan sekaligus untuk mengetahui sejauh mana keberhasilan (cfektivitas) program pelatihan tenaga kerja di maksud. Penelitian ini menggunakan metodologi kualitatif, dengan tipe diskriptif analysis pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara, studi dokumentasi dan pustaka serta observasi mengenai pelaksanaan pelatihan tenaga pada Pelaksanaan Pelatihan Tenaga Kerja Pada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Kulon Progo. Pelatihan diselenggarakatt melalui beberapa tahap kegiatan meliputi tahap persiapan, tahap penyebaran informasi, tahap rekruitmen/seleksi, tahap pelaksanaan, tahap bimbingan pasca pelatihan dan tahap monitoring lulusan. Efektivitas program pelatihan dalam penelitian dimaksudkan untuk mendapat gambaran tentang kondisi kegiatan yang telah menghasilkan akibat sesuai dengan sasaran. Kriteria efektivitas diukur melalui tiga indikator yaitu kemampuan menyesuaikan diri. kepuasan dan produktivitas terhadap tahap-tahap kegiatan yang ditaksanakan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan program pelatihan di laksanakan Tim Kerja dan masing-masing tahap secara umum efektif dan cakup berhasil. Walaupun ada beberapa tahap yang belum produktif yaitu bimbingan pasca pelatihan dan monitoring lulusan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: PELATIHAN TENAGA KERJA
Divisions: Fakultas Pasca Sarjana > Manajemen S2
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 17 Feb 2022 07:35
Last Modified: 17 Feb 2022 07:35
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/20412

Actions (login required)

View Item
View Item