PENGARUH SUPLEMENTASI Lactobacillus casei TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA DAN GLUKOSA DARAH PADA GURU SEKOLAH DASAR DI WILAYAH NELAYAN YOGYAKARTA

Amri Hasan Fauzi (2011) PENGARUH SUPLEMENTASI Lactobacillus casei TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA DAN GLUKOSA DARAH PADA GURU SEKOLAH DASAR DI WILAYAH NELAYAN YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (166kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (354kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (130kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (856kB)

Abstract

Lactobacillus adalah bakteri asam laktat yang balk untuk kandidat probiotik dan terbukti dapat mempengaruhi metabolisme lipid pada manusia dan hewan uji. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh suplementasi Lacobacillus casei strain Shirota terhadap kadar trigliserida dan glukosa darah pada guru sekolah dasar di wilayah nelayan. Suplementasi Lacobacillus casei diberikan setiap hari selama enam bulan kepada seluruh guru dan karyawan SD bungkus yang terletak di wilayah pesisir selatan Yogyakarta. Sampel yang diperiksa adalah serum responden yang diambil sebelum dan setelah suplementasi. Hasil pemeriksaan kadar trigliserida dihitung menggunakan metode paired t--test, dan glukosa darah dihitung dengan metode wilcoxon. Pemantauan dilakukan secara berkala untuk menjaga ketaatan minuet suplementasi dan pemantauan kesehatan selama penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa suplementasi L casei dapat menurunkan kadar trigliserida (p < 0.05), namun tidak dapat menurunkan kadar glukosa darah (p > 0.05) pada guru sekolah dasar di wilayah nelayan Yogyakarta.
Kati kiinri • clign fr.rmentaci nrnhintik_ I. eavoi_ trigliserida_ giuknsa

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 29 Mar 2022 02:35
Last Modified: 29 Mar 2022 02:35
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/28302

Actions (login required)

View Item
View Item