PENGARUH PENGGUNAAN GADGET TERHADAP KARAKTER DISIPLIN SISWA PADA PEMBELAJARAAN DARING DI ERA PANDEMI COVID-19 (STUDI KASUS PADA SISWA KELAS XII IPS SMAN 1 BAWANG)

LAILA MUZDALIFAH AFIFI (2022) PENGARUH PENGGUNAAN GADGET TERHADAP KARAKTER DISIPLIN SISWA PADA PEMBELAJARAAN DARING DI ERA PANDEMI COVID-19 (STUDI KASUS PADA SISWA KELAS XII IPS SMAN 1 BAWANG). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (463kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (64kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (241kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (412kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (207kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (114kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (350kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

PENELITIAN INI DILATARBELAKANGI OLEH PERMASALAHAN KARAKTER DISIPLIN SISWA PADA SAAT PEMBELAJARAN DARING, SISWA LEBIH SERING MENGGUNAKAN GADGET MEREKA PADA PEMBELAJARAN DARING. PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MENGANALISIS PENGARUH PENGGUNAAN GADGET TERHADAP KARAKTER DISIPLIN SISWA PADA SAAT PEMBELAJARAN DARING DI ERA PANDEMI COVID-19. JENIS PENELITIAN INI ADALAH PENELITIAN KUANTITATIF. SUBYEK PENELITIAN YAITU SISWA KELAS XII IPS SMAN 1 BAWANG. TEKNIK PENGUMPULAN DATA YANG DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN INI DENGAN CARA OBSERVASI, WAWANCARA DAN ANGKET. ANGKET DISEBARKAN MENGGUNAKAN GOOGLE FORM KEPADA RESPONDEN, DENGAN SKALA PENGUKURAN MENGGUNAKAN SKALA LIKERT. PADA ANALISIS DATA PENELITI MENGGUNAKAN UJI NORMALITAS, UJI LINEARITAS, UJI MULTIKOLINEARITAS, UJI HETEROSKEDASTISITAS DAN UJI REGRESI SEDERHANA DENGAN PROGRAM SPSS. HASIL PENELITIAN MENUNJUKKAN BAHWA: 1) PENGGUNAN GADGET PADA SISWA KELAS XII IPS MASUK DALAM KATEGORI SANGAT TINGGI DENGAN PRESENTASE 45%. 2) KARAKTER DISPLIN SISWA KELAS XII IPS MASUK DALAM KATEGORI TINGGI DENGEN PRESENTASE 44%. 3) TERDAPAT PENGARUH YANG SIGNIFIKAN VARIABEL PENGGUNAAN GADGET TERHADAP KARAKTER DISIPLIN SISWA KELAS XII IPS SAAT PEMBELAJARAN DARING DI ERA PANDEMI COVID-19 DENGAN NILAI SIGNIFIKANSI SEBESAR 0,019

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: GADGET, DISIPLIN, SISWA, PEMBELAJARAN, DARING
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 21 May 2022 06:48
Last Modified: 21 May 2022 06:48
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/31975

Actions (login required)

View Item
View Item