PENGARUH PERSEPSI NASABAH DAN MARKETING MIX TERHADAP PEMBIAYAAN KEBUTUHAN KEPEMILIKAN RUMAH DENGAN AKAD MURABAHAH DI BANK TABUNGAN NEGARA (BTN) SYARIAH CABANG YOGYAKARTA

ANGGI APRIAN (2015) PENGARUH PERSEPSI NASABAH DAN MARKETING MIX TERHADAP PEMBIAYAAN KEBUTUHAN KEPEMILIKAN RUMAH DENGAN AKAD MURABAHAH DI BANK TABUNGAN NEGARA (BTN) SYARIAH CABANG YOGYAKARTA. S1 thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA.

[thumbnail of Halaman Pengesahan] Text (Halaman Pengesahan)
HALAMAN PENGESAHAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (190kB)
[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf

Download (175kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
BAB I.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (506kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (415kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh variable persepsi nasabah dan marketing mix yang berdasarkan produk, promosi, harga, dan tempat pada produk kebutuhan kepemilikan rumah (KPR) dengan akad murabahah pada Bank Tabungan Negara (BTN) Syariah Cabang Yogyakarta. Analisis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi tinier berganda dan analisis koefisien determinasi dengan aiat analisis SPSS. Hasil penelitian secara parsial (uji t) menujukkan bahwa persepsi tidak berpengaruh secara signifikan, sedangkan marketing mix berdasarkan produk, promosi, dan harga berpengaruh positif dan signifikan, sedangkan tempat tidak berpengaruh signifikan pada produk kebutuhan kepemilikan rumah (KPR) dengan akad murabahah pada Bank Tabungan Negara (BTN) Syariah Cabang Yogyakarta.
Kata kunci Kebutuhan kepemilikan rumah (KPR), akad murabahah, persepsi, marketing mix.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah S1
Depositing User: Unnamed user with email kurniawan@umy.ac.id
Date Deposited: 25 Jun 2022 06:46
Last Modified: 25 Jun 2022 06:46
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/32591

Actions (login required)

View Item
View Item