RANCANG BANGUN OKSIGEN FLOW METER MENGGUNAKAN PENGANTURAN SENSOR TEKANAN BG2001G BERBASIS MIKROKONTOLLER ARDUINO

HAMINDAR SEPTIAN NURAHMAD F (2022) RANCANG BANGUN OKSIGEN FLOW METER MENGGUNAKAN PENGANTURAN SENSOR TEKANAN BG2001G BERBASIS MIKROKONTOLLER ARDUINO. D3 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (406kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (368kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (531kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (465kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (730kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (294kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (383kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (903kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Oxygen adalah suatu unsur gas yang membuat sel-sel di dalam tubuh kita tetap bekerja, sebagai organisme kita harus memenuhi kebutuhan oxygen yang tubuh kita butuhkan dengan cara bernapas. Bernapas adalah suatu proses untuk mengambil oxygen yang di kadung oleh udara, memasukkan udara yang mengandung sekitar 20% oxygen ke dalam tubuh dan mengeluarkan udara yang mengandung sekitar 15% oxygen, perbedaan 5% kandungan oxygen pada proses pernapasan terjadi karena tubuh kita mengkonsumsi sekitar 5% oxygen tiap kali proses itu terjadi. oxygen therapy adalah pemberian oxygen dengan konsentrasi yang lebih tinggi dari udara sekitar, sebagai perawatan medis untuk pasien yang mengalami respiratory failure (kegagalan sistem respirasi). Respiratory failure adalah kondisi dimana berkurangnya kemampuan paru-paru untuk mendapatkan oxygen dan mengeluarkan carbon dioxide. Respiratory failure akan menyebabkan tingkat saturasi oxygen dalam darah (SpO2) akan berkurang sampai dibawah batas aman, rendahnya tingkat SpO2 dapat menyebabkan shortness of breath and air hunger atau bisa diartikan perasaan sulit untuk bernapas dan kesulitan untuk mendapatkan oxygen yang cukup meskipun berada pada tempat yang mempunyai udara yang melimpah. Tugas akhir ini bertujuan untuk mempermudah penyetingan oxygen flow meter yang saat ini masih dengan cara manual lalu di modif menggunakan motor DC dan pressure sensor lalu di kontrol oleh mikrokontroler untuk mempermudah menyetingan oxygen flow meter pada rumah sakit.

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: OXYGEN THERAPY, MOTOR DC, PRESSURE SENSOR, OXYGEN FLOW METER.
Divisions: Program Vokasi > Teknologi Elektro-medis D3
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 09 Sep 2022 03:10
Last Modified: 09 Sep 2022 03:10
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/33452

Actions (login required)

View Item
View Item