BIMBINGAN KONSELING DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA DIFABEL YAYASAN SENYUM KITA KOTA YOGYAKARTA

CAMILA HASBUDI (2022) BIMBINGAN KONSELING DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA DIFABEL YAYASAN SENYUM KITA KOTA YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (513kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (264kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (161kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (263kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (707kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (562kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (759kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (388kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (553kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (489kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

PENELITIAN INI BERTUJUAN UNTUK MENDESKRIPSIKAN BIMBINGAN KONSELING DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA DIFABEL KOTA YOGYAKARTA. KEPERCAYAAN DIRI MERUPAKAN BENTUK DARI ASPEK KEPRIBADIAN YANG PENTING DALAM MASA PERKEMBANGAN REMAJA. PENELITIAN INI MENGGUNAKAN PENDEKATAN KUALITATIF. PENELITIAN DILAKUKAN DI YAYASAN SENYUM KITA KOTA YOGYAKARTA. PENGUMPULAN DATA DILAKUKAN DENGAN CARA OBSERVASI, WAWANCARA, DAN DOKUMENTASI. SUBJEK PENELITIAN INI YAITU FASILITATOR (KONSELOR)YAYASAN SENYUM KITA DAN ORANGTUA DIFABEL. HASIL PENELITIAN INI MENUNJUKKAN BAHWA PELAKSANAAN PENINGKATAN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA DIFABEL DILAKUKAN MELALUI PENDEKATAN OKUPASI TERAPI. PROSES PENINGKATAN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA DIFABEL, KONSELOR DITUNTUT UNTUK BERSIKAP PENUH DENGAN CARA SIMPATI DAN EMPATI. METODE TERSEBUT DILAKUKAN DENGAN TIGA CARA YAITU KONSELING DIREKTIF, NON DIREKTIF DAN EFEKTIF. FAKTOR PENDUKUNG DALAM MEMBANGUN KEPERCAYAAN DIRI ANAK DIFABEL YAITU ADANYA FASILITAS YANG MEMADAI DAN DUKUNGAN TERHADAP LINGKUNGAN SEKITAR SEDANGKAN FAKTOR PENGHAMBATNYA YAITU PROGRAM LANJUTAN YANG BELUM DITINDAKLANJUTI DAN KEGIATAN FASILITATOR YANG SANGAT PADAT. DALAM MEMBANGUN KEPERCAYAAN DIRI REMAJA DIFABEL, PARA FASILITATOR MENANAMKAN NILAI-NILAI KEPERCAYAAN DIRI DIANTARANYA NILAI KEYAKINAN KEMAMPUAN DIRI, OPTIMIS, OBJEKTIF, DAN RASIONAL. NILAI-NILAI KEPERCAYAAN DIRI TERSEBUT DITANAMKAN MELALUI PROGRAM SEMANGAT BELAJAR.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: GUIDANCE AND COUNSELING, SELF-CONFIDENCE, TEENAGERS WITH DISABILITIES
Divisions: Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 09 Sep 2022 06:54
Last Modified: 09 Sep 2022 06:54
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/34270

Actions (login required)

View Item
View Item