IMPLEMENTASI PROGRAM PERISAI BELI PRODUK LOKAL "SEDENGKUL" TERHADAP PELAKU UMKM YANG TERDAMPAK COVID-19 DI KABUPATEN BANTUL TAHUN 2020 (STUDI KASUS: GERAKAN BELANJA PRODUK UMKM DI PASAR TRADISIONAL IMOGIRI)

ANNISA RAHAYU (2022) IMPLEMENTASI PROGRAM PERISAI BELI PRODUK LOKAL "SEDENGKUL" TERHADAP PELAKU UMKM YANG TERDAMPAK COVID-19 DI KABUPATEN BANTUL TAHUN 2020 (STUDI KASUS: GERAKAN BELANJA PRODUK UMKM DI PASAR TRADISIONAL IMOGIRI). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (444kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (216kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (953kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (164kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (14kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (880kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini berjudul “Implementasi Program Perisai Beli Produk Lokal “Sedengkul” Terhadap Pelaku UMKM yang Terdampak Covid-19 di Kabupaten Bantul Tahun 2020” dengan studi kasus Gerakan Belanja Produk UMKM di Pasar Imogiri. Penelitian ini dilatarbelakangi untuk mengetahui bagaimana penerapan kegiatan yang dilakukan dilapangan. Program Perisai Beli Produk Lokal merupakan inovasi yang diberikan Pemerintah Kabupaten Bantul untuk mengatasi permasalahan perekonomian UMKM lokal, salah satunya melalui kegiatan Gerakan Belanja Produk UMKM di pasar Imogiri. Gerakan tersebut merupakan bentuk gerakan yang dilakukan pemerintah untuk mempromosikan serta mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk membeli produk lokal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui serta menganalisa penerapan implementasi dari Gerakan Belanja Produk UMKM di pasar Imogiri sebagai upaya pemerintah dalam mengatasi permasalahan UMKM lokal serta apasaja faktor-faktor yang mempengaruhi dalam gerakan belanja tersebut. Teori yang digunakan dalam penelitian ini yakni bersumber dari teori Van Meter dan Van Horn yang diukur melalui standar dan sasaran, sumber daya, komunikasi, karakteristik pelaksana, disposisi, dan kondisi ekonomi, sosial dan politik. Metode penelitian yang diterapkan menggunakan penelitian kualitatif deskriptif. Melalui teknik pengumpulan data primer dari hasil wawancara pemerintah daerah, pedagang pasar, UMKM lokal dan masyarakat serta data dokumentasi. Hasil penelitian yang telah dilakukan dihasilkan penjelasan mengenai Gerakan Belanja Produk UMKM yang dilaksanakan sesuai dengan baik serta dengan standar peraturan yang ada. Namun, dalam pelaksanaan Gerakan tersebut masih terdapat kekurangan diantaranya masih terdapat pelaku UMKM yang belum merasakan dampak setelah adanya gerakan tersebut.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Implementation, shopping movement, local MSMEs
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Pemerintahan S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:06
Last Modified: 07 Dec 2023 07:06
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/35514

Actions (login required)

View Item
View Item