SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN BERBASIS WEBSITE (E-PAYROLL) PADA TOKO BANGUNAN HADI PUTRO

MAHARANI PUSPITA NINGRUM (2022) SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN BERBASIS WEBSITE (E-PAYROLL) PADA TOKO BANGUNAN HADI PUTRO. D3 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (313kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (16kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (17kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (145kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (21kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (301kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN ADALAH SERANGKAIAN SISTEM INFORMASI YANG DIBUAT GUNA PENANGGANAN PERMASALAHAN-PERMASALAHAN YANG TERDAPAT PADA PROSES PENGGAJIAN DI PERUSAHAAN. TUJUAN DILAKUKAN PENELITIAN INI YAITU MENCIPTAKAN SUATU WEBSITE YANG DAPAT MEMBANTU MEMANGANI PERMASALAHAN YANG ADA PADA PROSES PENGGAJIAN DI TOKO BANGUNAN HADI PUTRO. JENIS PENELITIAN YANG DIGUNAKAN YAITU DATA KUALITATIF DENGAN SUMBER DATA PRIMER WAWANCARA LANGSUNG DENGAN PEMILIK DAN KARYAWAN TOKO BANGUNAN HADI PUTRO DAN DATA SEKUNDER MENGUNAKAN JURNAL ATAU HASIL PENELITIAN SEBELUMNYA. PENGEMBANGAN SISTEM YANG DIGUNAKAN DALAM RANCANGAN WEBSITE ITU MENGUNAKAN METODE WATERFALL DENGAN MENGUNAKAN BAHASA PEMPROGRAMAN PHP DAN DATEBASE PHP MYSQL.

HASIL PENELITIAN INI MENYATAKAN BAHWA WEBSITE SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN DINILAI TELAH BERHASIL DIBUAT DENGAN MEMPERHATIKAN HASSIL WAWANCARA YANG DILAKUKAN AGAR MENCIPTAKAN WEBSITE YANG SESUAI DENGAN KEBUTUHAN DARI TOKO BANGUNAN HADI PUTRO. WEBSITE INI DIHARAPKAN DAPAT MEMINIMALISIR KESALAHAN YANG TERJADI PADA TOKO BANGUNAN HADI PUTRO DAN MENJADIKAN EFEKTIF PROSES PENGGAJIAN YANG DILAKUKAN.

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: payroll information system, building shop, website
Divisions: Program Vokasi > Akuntansi D3
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 18 Dec 2023 06:18
Last Modified: 18 Dec 2023 06:18
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/35770

Actions (login required)

View Item
View Item