PERSEPSI PASIEN TERKAIT TELEDENTISTRY BULAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT (BKGN) DI RUMAH SAKIT GIGI DAN MULUT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

IKA OKTAVIANI RISANTI (2023) PERSEPSI PASIEN TERKAIT TELEDENTISTRY BULAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT (BKGN) DI RUMAH SAKIT GIGI DAN MULUT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. S2 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (452kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (606kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (14kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (92kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (288kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (217kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (485kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (14kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (93kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (162kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Latar belakang: Trend penggunaan teledentistry meningkat secara siginifikan selama masa pandemi. Banyak penelitian yang memotret persepsi pasien terhadap teledentistry, namun belum ada studi yang meneliti faktor yang mempengaruhi persepsi tersebut.Tujuan: Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran teledentistry Bulan Kesehatan Gigi Nasional di Rumah Sakit Gigi dan Mulut Universitas Muhammadiyah Yogyakarta serta faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi pasien terhadap teledentistry.Metode: Tipe penelitian merupakan analisis deskriptif dengan desain cross sectional. Sebanyak 170 responden mengisi kuesioner berisi data sosiodemografi dan pernyataan dengan skala likert terkait dengan lima domain persepsi teledentistry. Data kemudian dianalisis uji korelasi dengan SPSS dan uji model dengan SEM-PLS.Hasil: Persentase domain dengan persepsi setuju paling tinggi adalah domain keandalan sistem teledentistry yang berjumlah 50.6%. Sebaliknya, persentase domain dengan persepsi tidak setuju paling tinggi adalah kemudahan penggunaan yang berjumlah 37,1%. Dalam penelitian ini faktor jenis kelamin, pengalaman, dan lingkungan fisik tidak menunjukkan adanya korelasi yang signifikan. Sedangkan usia dan tingkat pendidikan menunjukkan korelasi yang signifikan sebesar 0.001 dan 0.005 dengan level siginifikansi 0.05 pada pengujian dengan SPSS. Usia dan tingkat pendidikan sebagai faktor internal memiliki koefisien faktor sebesar 0.304 terhadap persepsi teledentistry menggunakan uji model SEM-PLS.Kesimpulan: Domain dengan persepsi setuju paling tinggi adalah keandalan sistem, sedangkan persepsi tidak setuju paling tinggi adalah domain kemudahan penggunaan. Usia dan tingkat pendidikan berpengaruh signifikan terhadap persepsi teledentistry pasien. Meski demikian, perlu dilakukan penelitian lebih lanjut dengan jumlah kelompok responden yang lebih seimbang.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Telemedicine; teledentistry; teleconsultation; health services; perception
Divisions: Fakultas Pasca Sarjana > Administrasi Rumah Sakit S2
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 25 Oct 2023 02:03
Last Modified: 25 Oct 2023 02:03
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/37066

Actions (login required)

View Item
View Item