PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM PENDIDIKAN ISLAM DI SDIT ALAM NURUL ISLAM

SAFRIL MUHAMAD (2023) PENERAPAN MANAJEMEN KURIKULUM PENDIDIKAN ISLAM DI SDIT ALAM NURUL ISLAM. S2 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (491kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (186kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (105kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (210kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (357kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (196kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (406kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (105kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (245kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (267kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : Mendeskripsikan tahapan penyusunan manajemen kurikulum di SDIT Alam Nurul Islam Yogyakarta, mendeskripsikan penerapan manajemen kurikulum di SDIT Alam Nurul Islam Yogyakarta, mendeskripsikan strategi pengembangan manajemen kurikulum di SDIT Alam Nurul Islam Yogyakarta. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif analitik, Jenis penelitian ini menciptakan penemuan melalui data yang di deskriptif. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan ialah melalui reduksi data dan verivikasi data. hasil dari penelitian ini ialah, 1. Tahapan penyusunan manajemen kurikulum pendidikan Islam melalui pembentukan penangungjawab atau masing-masing kordinator untuk setiap kelas, melakukan rapat bersama dalam penetapan kurikulum bersama seluruh stakeholder SDIT Alam Nurul Islam Yogyakarta. 2. Penerapan manajemen kurikulum pendidikan Islam  ialah melalui tahapan  pleaning dengan menggunakan model sistematik integrati, Pelaksanaan kurikulum dilaksanakan secara habitulistik, dan budaya humanistik diterapkan dalam proses pembelajaran. 3. strategi yang dilakukan untuk meningkatkan kuliatas kurikulum ialah, Menyelenggarakan KKG (Kelompok Kerja Guru) tiap bulan mendiskusikan konsep dan aplikasi tema yg sudah ditentukan satu semester/ tahun, Partisipasi aktif pada Kelompok Kerja Guru yang diselenggarakan oleh dinas pendidikan, Partisipasi aktif pada seminar/ workshop yg diselenggarakan oleh JSAN (Jaringan Sekolah Alam Nusantara) & JSIT (Jaringan Sekolah Islam Terpadu), dan Partisipasi aktif pada seminar/workshop yg diselenggarakan oleh P4TK MATEMATIKA & lembaga pemerintah.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Management, curriculum, Islamic Education
Divisions: Fakultas Pasca Sarjana > Ilmu Agama Islam S2
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 18 Oct 2023 04:20
Last Modified: 18 Oct 2023 04:20
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/37646

Actions (login required)

View Item
View Item