HUBUNGAN PANDEMI COVID-19 TERHADAP TINGKAT KECEMASAN DAN KEJADIAN RUMINATION PADA MAHASISWA

NADHIFA FIRDA LEKSANA (2023) HUBUNGAN PANDEMI COVID-19 TERHADAP TINGKAT KECEMASAN DAN KEJADIAN RUMINATION PADA MAHASISWA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (808kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (289kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (35kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (205kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (229kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (35kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (173kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (232kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (197kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar Belakang: Pandemi Covid-19 memiliki banyak dampak yang ditimbulkan akibat penyesuaian regulasi dalam rangka mengurangi penyebaran virus. Dampak yang ditimbulkan diantaranya social distancing, pembelajaran daring, meningkatnya angka kesakitan yang dapat mempengaruhi kondisi psikologis seseorang seperti kecemasan dan kecenderungan rumination. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pandemi Covid-19 terhadap tingkat kecemasan dan kejadian rumination pada mahasiswa. Metode: Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain penelitian observasional analitik pendekatan cross sectional dengan sampel sebanyak 84 mahasiswa Program Studi Kedokteran Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta angkatan 2019 dan 2020 yang memenuhi kriteria inklusi diambil secara simple random sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner dalam bentuk google form. Analisis data digunakan untuk mengetahui hubungan pandemi Covid-19 terhadap tingkat kecemasan dan kejadian rumination pada mahasiswa dengan uji korelasi Spearman menggunakan SPSS 25. Hasil: Hasil menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pandemi Covid-19 terhadap tingkat kecemasan dengan nilai p = 0,001 dan koefisien korelasi 0,353. Hasil penelitian ini juga menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pandemi Covid-19 terhadap kejadian rumination dengan nilai p = 0,000 dan koefisien korelasi 0,508. Kesimpulan: Kesimpulan pada penelitian ini yaitu terdapat hubungan pandemi Covid-19 terhadap tingkat kecemasan dan kejadian rumination pada mahasiswa.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Covid-19 Pandemic, Anxiety, Rumination, College Students
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 11 Oct 2023 09:09
Last Modified: 11 Oct 2023 09:09
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/37882

Actions (login required)

View Item
View Item