ANNISA RAHMA WIDYASTUTI (2023) HUBUNGAN PENGUNAAN MASKER DENGAN KECEMASAN PADA REMAJA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (330kB)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (89kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only
Download (58kB)
Bab I.pdf
Download (152kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (221kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (244kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (170kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (70kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Download (97kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (989kB)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (179kB)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Latar Belakang: Pemakaian masker secara masif di masa pademi ditujukan untuk mengurangi penyebaran COVID-19. Beberapa jenis masker yang dianjurkan oleh WHO, yaitu masker surgical, masker kain, masker N95, dan Reusable Facepiece Respiratory.Pemakaian masker yang semakin meningkat durasi dan intensitasnya selama Pademi COVID-19 menimbulkan dampak ganguan kecemasan.Pemakaian masker dengan durasi yang lama dikaitkan dengan adanya retensi pernafasan akibat adhesi terhadap wajah yang menyebabkan keadaan hipoksia sebagai pemicu kecemasan.Kecemasan memiliki gambaran klinis berupa gejala psikologi yang ditandai dengan ketakutan,pikiran buruk,serta gejala somatik berupa nyeri otot,tinnitus,detak jantung yang kuat dan nafas yang kencang.Berdasarkan studi terdahulu,peneliti bermaksud menyelidiki lebih lanjut apakah terdapat hubungan penggunaan masker dengan kejadian kecemasan pada remaja.Metode: Penelitian ini berjenis observasional analitik kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah kelompok remaja mahasiswa laki-laki dan perempuan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Terdapat 80 sampel yang digunakan pada penelitian ini.Hasil: Status terinfeksi COVID-19 pada sampel terdapat 70% (n=56) kategori tidak terinfeksi .Jenis masker yang terbanyak digunakan adalah KF 94 50 % (n=40) .Frekuensi masker terbanyak yang dilakukan oleh responden 1 kali sehari 57,5% (n=46) .Durasi masker terbanyak yang dihabiskan responden antara 4 hingga 8 jam sehari 58,8% (n=47).Tingkat kecemasan mahasiwa yang terbanyak tidak mengalami kecemasan 93,8% (n=75) .Pada analisa uji Chi Square didapatkan angka p value 0.736 untuk menilai hubungan jenis masker dengan kejadian kecemasan pada remaja. Analisa uji Chi Square lainya didapatkan angka p value 0,911 untuk menilai durasi masker dengan kejadian kecemasan pada remaja.Kesimpulan: Tidak Terdapat hubungan penggunaan masker dengan kejadian kecemasan pada kelompok remaja mahasiswa laki-laki dan perempuan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Anxiety, Mask, Youth |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Kedokteran S1 |
Depositing User: | M. Erdiansyah |
Date Deposited: | 07 Oct 2023 07:33 |
Last Modified: | 07 Oct 2023 07:33 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/37996 |