HUBUNGAN PROPHETIC PARENTING DENGAN AUTHENTIC HAPPINESS DAN PSYCHOLOGICAL WELL-BEING PADA MAHASISWA UNIVERSITY RESIDENCE (UNIRES) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

SYIFA NASIBAH MUJAHIDAH (2023) HUBUNGAN PROPHETIC PARENTING DENGAN AUTHENTIC HAPPINESS DAN PSYCHOLOGICAL WELL-BEING PADA MAHASISWA UNIVERSITY RESIDENCE (UNIRES) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (992kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (290kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (136kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (240kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (424kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (563kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (118kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (465kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

World Happiness Report 2023 menyebutkan bahwa Negara Indonesia  peringkat kebahagiaannya menurun dari tahun sebelumnya, salah satu faktor yang melatarbelakangi penurunan ini adalah pendidikan. Peran Orangtua dalam keluarga sangatlah penting, terlebih Rasullah telah mencontohkan bagaimana cara bersikap yang baik kepada anak. Dewasa ini, banyak remaja yang mengalami masalah psikologis dan memudarnya kebahagiaan. Maka dari itu peneliti tertarik untuk melakukan penelitian pada 65 mahasiswa dan mahasiswi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang tinggal di asrama mahasiswa (Unires) dari jumlah populasi sebanyak 260 mahasiswa. Menggunakan metode penelitian Kuantitatif korelasional untuk mengetahui adanya hubungan yang signifikan antara pola asuh kenabian orangtua dengan kebahagiaan serta psikologis mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kriteria prophetic parenting memiliki hubungan secara positif signifikan terhadap authentic happiness dan psychological well-being. Berdasarkan pada Uji Tabel Correlation aplikasi SPSS, angka signifikansi menunjukkan 0,00 dimana jika nilai Signifikansi lebih kecil dari 0,05 maka korelasi dinyatakan signifikan. Kemudian tingkat keterkaitan nya terletak pada kisaran angka 0,60 � 0,80 yang menandakan tingkat hubungan yang kuat, sehingga apabila semua kriteria pola asuh kenabian diterapkan, maka tingkat kebahagiaan dan kesejahteraan mahasiswa akan semakin tinggi. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat hubungan yang positif signifikan antara ketiga variabel.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Prophetic Parenting, Authentic Happiness, Psychological Well-being
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam S1
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 06 Oct 2023 06:53
Last Modified: 06 Oct 2023 06:53
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/41571

Actions (login required)

View Item
View Item