EFEKTIVITAS MANUVER HALF SOMERSAULT TERHADAP LANSIA PADA KASUS VERTIGO DENGAN RIWAYAT HIPERTENSI

ARIS SETIA BUDI (2023) EFEKTIVITAS MANUVER HALF SOMERSAULT TERHADAP LANSIA PADA KASUS VERTIGO DENGAN RIWAYAT HIPERTENSI. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (290kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (83kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (456kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (139kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (59kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (164kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (22kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (344kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Latar Belakang : Lansia rentan mengalami vertigo dan hipertensi. Hipertensi adalah suatu keadaan dimana terjadi peningkatan tekanan darah secara abnormal dan terus menerus pada beberapa kali pemeriksaan tekanan darah yang disebabkan satu atau beberapa faktor resiko yang tidak berjalan sebagaimana mestinya dalam mempertahankan tekanan darah secara normal . Hal tersebut membuat lansia mengalami gangguan dengan merasa pusing dan sensasi berputar dalam melakukan aktivitas sehari-hari, sehigga untuk mengatasinya perlu dilakukan tindakan yang terbukti efektif untuk menurunkan gejala secara non-farmakologis yaitu dengan manuver half somersault.Tujuan : Karya Ilmiah Akhir ini bertujuan untuk mengetahui keefektifitasanmanuver half somersault yang dilakukan untuk mengatasi vertigo pada kasus hipertensi di Pingit, Jetis, Bumijo.Metode : Metode penulisan menggunakan pendekatan deskriptif dalam bentuk Case Report. Subjek dalam penelitian ini adalah seorang klien hipertensi yang mengalami masalah vertigo. Intervensi yang diberikan dalam kasus ini yaitu terapi non-farmakologis dengan manuver half somersault. Pelaksanaan intervensi dilakukan selama 3 hari berturut-turut yaitu tanggal 6-8 Februari 2023.Hasil dan Pembahasan : Setelah dilakukan tindakan selama 3 hari atau 3 kali kunjungan, didapatkan hasil bahwa vertigo pada klien dengan bukti dapat dilakukan secara mandiri dan efektif membantu dalam mengatasi vertigo. Klien yang terdiagnosa hipertensi dengan masalah keperawatan manajemen kesehatan tidak efektif dilakukan pemberian manuver half somersault. Tindakan tersebut merupakan tindakan non farmakologis dan bisa dilakukan setiap hari untuk mengatasi vertigo sebagai terapi pendamping obat anti hipertensi.Kesimpulan dan Saran : Dengan dilakukannya manuver half somersault didapatkan bahwa masalah keperawatan manajemen kesehatan tidak efektif pada klien dengan riwayat hipertensi yaitu teratasi sebagian dikarenakan hipertensi tidak dapat sembuh secara total dan kriteria hasil yang didapatkan adalah gejala vertigo dapat menurun. Seorang perawat selain harus memahami mengenai terapi farmakologi, perawat juga dituntut untuk memahami mengenai terapi non farmakologi sebagai pendamping dari terapi farmakologi dan sekaligus untuk meningkatkan keberhasilan pemberian terapi farmakologi pada pasien.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Hypertension, Vertigo, Half Somersault Maneuver
Divisions: Fakultas Kedokteran > Pendidikan Profesi Ners
Depositing User: Aidilla Qurotianti
Date Deposited: 27 Sep 2023 07:56
Last Modified: 27 Sep 2023 07:56
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/41982

Actions (login required)

View Item
View Item